Momen Mobil Mewah Putar Balik di Tol, Memang Boleh Senekat ini?

Penulis: Saepul

mobil mewah putar balik
foto (Instagram/@fakta.depok)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Sebuah rekaman video yang dibidik oleh salah satu pengemudi mobil, memperlihatkan tiga mobil yang memutar balik di jalan tol tak sesuai aturan, viral di media sosial.

Video viral itu juga diunggah Instagram @fakta.depok terjadi di Tol Depok Antasari. Tampak rombongan mobil mewah dalam video terlihat memaksa untuk putar balik dengan cara lawan arah.

Diduga tiga mobil yang putar arah secara sembarangan itu akibat terlewat arah, sehingga sampai-sampai memaksakan memutar balik arah dan memantik potensi kecelakaan.

BACA JUGA: Lha Maksa, Momen Emak-emak Putar Balik di Jalan Tol

“Diduga akibat kelewatan, rombongan mobil mewah ini putar balik dan lawan arah di jalan tol Depok Antasari,” tulis keterangan video.

https://www.instagram.com/p/Cx2BRmGre0W/

Aksi tidak patut dicontoh itu sontak mengundang kegeraman netizen, lantaran membahayakan bagi pengguna jalan tol lainnya.

“Mobil mewah utek ora mewah,” celetuk salah satu netizen.

“ternyata bukan mitos MAMPU BELI MOBIL MEWAH TAPI TIDAK DENGAN OTAKNYA,” sambung netizen lain,

“Sepertinya hukum di negara ini semakin lama semakin murah ya,” timpal netizen lagi.

 

 

(Saepul/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mantan PN Surabaya
Mantan Ketua PN Surabaya Didakwa Terima Suap Sin$43.000 Terkait Kasus Ronald Tannur
truk sembao kecelakaan
Truk Sembako Kecelakaan di Sumsel, Mirisnya Malah Jadi Sasaran Jarahan!
Festival Film
WaGub DKI Rano Karno Hadiri Festival Film Cannes 2025, Ingin Jakarta jadi Kota Sinema
suar mahasiswa awards
Suar Mahasiswa Jembatani Kolaborasi Teropong Media dan Unpas
Longsor Nagreg - Dok Diskominfo Kab Bandung
Longsor Nagreg Picu Pengungsian Massal, 3 Korban Luka Dievakuasi
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Strategi Cost Leadership

4

Longsor Menutup Akses Jalan Sersan Badjuri Cihideung

5

Menkes Sebut Gaji Rp15 Juta Lebih Pintar dan Sehat Dibanding Gaji Rp5 Juta?
Headline
Dedi Mulyadi dipanggil KPK
Gubernur Dedi Mulyadi Sambangi KPK, Ada Apa?
demo akbar ojol
500 Ribu Ojol Demo Akbar Besok, Jakarta Lumpuh Aplikasi Dimatikan!
Kantor Desa Kendan dan Rumah Tertimpa Meterial Longsor Nagreg
Kantor Desa Kendan dan Rumah Tertimpa Meterial Longsor Nagreg
sidang perdana RK
Lisa Mariana Hadiri Sidang, Ridwan Kamil Absen Minta Sidang Diundur

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.