Perusahaan Tambang di Weda Tengah Kompak Bersih-bersih Kampung

Perusahaan Tambang di Weda Tengah Kompak Bersih-bersih Kampung
Perusahaan Tambang di Weda Tengah Kompak Bersih-bersih Kampung (dok. PT. Tekindo Energi dan Holding Group PT. Gunung Mas Grup (PT. GMG) dan PT. TMR )

Bagikan

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Bagikan

HALMAHERA, TEROPONGMEDIA.ID  — PT. Tekindo Energi dan Holding Group PT. Gunung Mas Grup (PT. GMG) dan PT. TMR kembali melaksanakan kerja bakti di salah satu desa di lingkar tambang.

Kerja bakti kali ini dipusatkan di Desa Woekob Kecamatan Weda Tengah, Kabupaten Halmahera Tengah  dan di fokuskan di Masjid dan Gereja, serta fasilitas umum lainnya tepat pada Jumat (9/8/2024) pagi.

Humas PT. Tekindo Energi, Abdullah Ali menjelaskan kegiatan kerja bakti ini merupakan kelanjutan dari kegiatan Bulan Bhakti Gotong Royong yang sudah diagendakan secara rutin dari Holding Grup.

“Kerja bakti kali ini kami fokuskan di Desa Woekob, sebagaimana kegiatan sebelumnya di Desa Waybulen dan Desa Lukulamo Kecamatan Weda Tengah,” kata Ali, sapaan untuk Abdullah Ali.

Selain kerja bakti bersih-bersih kampung, Tekindo Energi juga rutin menyentuh masyarakat dengan program PPM lainya seperti penyaluran sembako untuk warga kurang mampu, juga kegiatan pencegahan stunting yaitu penyaluran susu, vitamin dan cemilan untuk ibu dan balita.

Kepala Desa Woekob, Jefferson Burnama, menyambut baik kegiatan yang dilakukan oleh PT. Tekindo Energi, PT. GMG dan TMR.

BACA JUGA: PT Tekindo Energi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Weda Tengah

“Kami atas nama masyarakat pemerintah Desa Woekob ucapkan terima kasih kepada perusahaan yang sudah buat kegiatan bersih-bersih di desa kam,” kata Jeferson.

Perlu diketahui bahwa kerja bakti ini sudah menjadi agenda rutin yang dilaksanakan setiap bulan di tiap desa yang ada di lingkar tambang.

Bulan Bakti Gotong Royong sendiri adalah merupakan bagian program pemberdayaan masyarakat PPM yang ada di perusahaan.

 

 

(MS/Usk)

Berita Terkait
Berita Terkini
Jemaah Haji Maluku Utara
Gubernur Sherly Beri Uang Saku Rp 1 Juta Untuk 1.076 Jemaah Haji Maluku Utara
Kepala Desa Toin.
Kades Toin Diduga Ancam Warga dengan Parang, KNPI Halsel Desak Polisi Tetapkan Tersangka
Tambang Ilegal Malut
Aktivitas Tambang Ilegal di Maluku Utara Kembali Tercium Polisi, 7 Orang Ditangkap!
KPU Maluku
Komisi II DPR Minta Usut Tuntas Kasus Bendahara Bakar Kantor KPU Buru di Maluku
Pertambangan ilegal Halmahera Utara
Tindak Aktivitas Tambangan Ilegal, Polda Malut Turunkan Tim Gabungan
Gempa M 5,2 Guncang Ternate Maluku Utara
Gempa M 5,2 Guncang Ternate Maluku Utara
Starlink wilayah blankspot
Pemprov Malut Uji Coba Starlink: Akses Internet di Wilayah Blank Spot
Plaza Gamalama dialihfungsikan
Gedung Plaza Gamalama Resmi Dialihfungsikan Jadi RSUD Ternate
Penataan ulang OPD
DPRD Malut Minta Sherly Laos Lakukan Penataan Ulang OPD
Kasus Hilangnya Nyawa Malut
Kasus Kematian Tak Wajar Meningkat, DPRD Ternate Dorong Intervensi dari Tingkat RT

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Prodi Ilmu Komunikasi Telkom University dan Yayasan Panrita Peduli Hadirkan Program "Guru Literat AI" untuk Aktivis Pendidikan Sulawesi Selatan

4

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
manusia silver satpol pp
Gerombolan Manusia Silver Serang Satpol PP, Pukul Mundur Petugas!
Manchester City
Link Live Streaming Southampton vs Manchester City Premier League Selain Yalla Shoot
marc_marquez-SvUt_large
Pecahkan Rekor Lap di Le Mans, Pernyataan Marc Marquez Buat Fans Ducati Deg-degan
TeropongMedia_Logo Teropong Malut-12

Teropong Media Maluku Utara
Jl. Melati, RT. 015/ RW. 004, Kelurahan Tanah Tinggi, Kec. Ternate Selatan. Kota Ternate Maluku Utara 97715

Teropongmedia - Maluku Utara ©2024. All Right Reserved

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.