Kepala BKKBN Dipanggil Gibran, Kasih Laporan Ini!

kepala bkkbn dipanggil gibran
(x)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka memanggil Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), Wihaji.

Wihaji pun menyambangi Istana Wakil Presiden di Jalan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Selasa (29/10/2024) siang untuk menyampaikan laporan.

Setelah bertemu dengan Gibran, Wihaji sempat membocorkan inti dari pembicaraanya. Utamanya, ia mengaku membahas soal penanganan stunting yang sudah tertuang dalam Peraturan Presiden (Perpres) nomor 72 tentang Percepatan Penurunan Stunting.

“Ini saja, kita kan ada Perpres 72 tentang penanganan stunting. Kebetulan kita harus laporan minimal dua kali dalam setahun berkenaan dengan TPPS, Tim Percepatan Penurunan Stunting,” ujar Wihaji.

Dalam kesempatan itu, Wihaji juga menyebut Gibran memberikan sejumlah arahan selaku Ketua Pengarah TPPS.

“Saya laporan itu saja sama tentu ada arahan-arahan yang berkenaan dengan beliau sebagai Ketua pengarah, kebetulan ketua pelaksananya BKKBN,” jelasnya.

BACA JUGA: BKKBN Sebut Angka Kasus Perceraian Tinggi di Indonesia Akibat Toxic People!

Kemudian, ia juga membahas soal penurunan angka pernikahan di Indonesia belakangan ini. Nantinya akan ada tindak lanjut dalam bentuk program yang akan dilaksanakan pemerintah ke depannya.

“Ya didiskusikan, nanti ada treatment dan menjadi bagian dari program kerja yang akan saya laporan kepada bapak Presiden dan bapak Wakil Presiden,” katanya.

 

(Kaje/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Tyronne del Pino Ogah Buru-Buru Memikirkan Gelar Juara Persib
Tyronne del Pino Ogah Buru-Buru Memikirkan Gelar Juara Persib
Serpihan Kertas Petasan Berserakan di Jalanan Setelah Perayaan Lebaran
Serpihan Kertas Petasan Berserakan di Jalanan Setelah Perayaan Lebaran
Pentingnya Mempersiapkan Dana Pendidikan Sejak Dini
Pentingnya Mempersiapkan Dana Pendidikan Sejak Dini
Samsung-Galaxy-S26-Ultra-Dikabarkan-Hadir-dengan-Teknologi-Baru-Apa-Saja-Perubahannya
Samsung Galaxy S26 Ultra Bakal Usung Fitur Kamera Variable Aperture, Kembali ke Akar Inovasi?
081322-Martin-Buday-Portrait-GettyImages-1391843784
UFC Vegas 105: Martin Buday Dapat Lawan Baru, Uran Satybaldiev Gantikan Kennedy Nzechukwu
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming Indonesia Vs Korsel U23, Selain Yalla Shoot

5

Soal Tarif Impor Trump, Kadin Sebut Peluang Negosiasi Masih Terbuka
Headline
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 5 April 2025
Dewan Pers Minta Polisi Tinjau Ulang Aturan Soal Pengawasan pada Jurnalis Asing
Dewan Pers Desak Polisi Tinjau Ulang Aturan Pengawasan terhadap Jurnalis Asing!
Timnas Indonesia
Tekuk Korea Selatan 1-0, Timnas Indonesia Pimpin Klasemen Piala Asia U-17 2025
jorge-martin-aprilia-racing
Legenda MotoGP Peringatkan Jorge Martin: Jangan Terburu-buru Kembali ke Lintasan, Utamakan Kesehatan

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.