Kadinkes Banten Buru-buru saat Dicecar Wartawan soal Anggaran, Netizen: Ngerakeun!

[info_penulis_custom]
kadinkes provinsi banten
(Instagram/@DINKES_PROVBANTEN)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Provinsi Banten Ati Pramudji Hastuti tampak irit bicara, saat dimintai keterangan oleh wartawan, soal temuan penggunaan anggaran makan minum (mamin) di RSUD Cilograng dan Labuan tahun anggaran 2024.

Dalam unggahan video akun Instagram @viralbanten, Ati nampak terlihat terburu-buru saat didatangi oleh pewarta.

Tak memberikan keterangan, jelas dirinya pun terlihat menghubungi seseorang lewat telpon genggamnya dan berjalan.

“Kan semua sudah tindakalanjuti di BPK,” singkat Kadinkes Provinsi Banten Ati kepada wartawan dalam video itu, dikutip Jumat (23/05/2025).

Diketahui sebelumnya, BPK RI menemukan dugaan mark up pada pelaksanaan anggaran kegiatan tersebut di RSUD Cilograng dan Labuan senilai Rp1,89 miliar.

BACA JUGA:

Penari Joget Bumbung Dipanggil Satpol PP Usai Viral, Dianggap Erotis!

Viral! Keluarga Pasien Bawa Alat Karaoke ke Rumah Sakit Bikin Warganet Gaduh

Adapun yang jadi sorotan, harga barang dalam kontrak lebih tinggi dibanding harga pasar dengan selisih mencapai Rp251,7 juta. Terlebih, 2 rumah askit plat merah tersebut belum beroperasi hingga saat ini.

Potensi kerugian negara juga muncul lantaran produk yang dibeli segera memasuki tanggal kedaluwarsa pada Juni 2025.

Sikap Kadinkes Provinsi Banten itu yang seolah terlihat menghindari dari pertanyaan awak media, lantas menjadi sorotan banyak netizen.

“Betapa baiknya bu dinkes ini, wartawan diajak jalan-jalan agar sehat,’ kelakar komentar akun @ma******ay

“Pantesan banten tertinggal, banyak orang sakit di pejabat nya,” tambah komentar akun @fa******zd

“Tingal jelaskeun atuh bu, ngerakeun bae,’ timpal netizen lain mengakhiri

(Saepul)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Cara Daftar Barak Militer
Pendaftaran Program Barak Militer Dedi Mulyadi di Depok Resmi Dibuka
mini jcw
Mini Luncurkan 5 Model Mobil Seri JCW di Inbdonesia, Paling Murah Berapa?
Fetty Anggraenidini
Fetty Anggraenidini Gelar Sesi Tanya Jawab Kilat Bersama Siswa SMA Cahaya Rancamaya
Hak Cipta Lesti Kejora
Pihak Lesti Kejora Buka Suara soal Tuduhan Pelanggaran Hak Cipta
hq720 (7)
Google Luncurkan Veo 3 dan Imagen 4 di Google I/O 2025, Revolusi AI Pembuatan Visual Sinematik
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Telkom University Purwokerto Gelar Pameran Poster Internasional Bertajuk “Posthuman Exhibition 2025"

4

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

5

Ida Fauziyah: PKB Lahir dari Rahimnya NU
Headline
Screenshot (186)
BREAKING NEWS! Jembatan Cijeruk Baleendah Ambruk Saat Ramai Dilintasi
Seorang Warga di Cikahuripan Lembang Diduga Terseret Longsor, Masih Dalam Pencarian
Seorang Warga di Cikahuripan Lembang Diduga Terseret Longsor, Masih Dalam Pencarian
Inter Milan
Link Live Streaming Como vs Inter Milan Penentuan Scudetto Selain Yalla Shoot
harimau sumatera pt wilmar
Merinding! Harimau Sumatera Mejeng di Areal PT Wilmar Dumai

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.