Duh! Butuh Rp40 Miliar Ongkos untuk Caleg di Jakarta

Duh- Butuh-RP40- Miliar-Ongkos-untuk-Caleg-di-Jakarta
Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar (dok. pkb.id)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Dibutuhkan sekitar Rp40 Miliar untuk menjadui caleg di jakarta, hal tersebut dinyatakan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar.

“Kalau di Jakarta, teman-teman saya yang jadi tiga sampai empat kali, ongkosnya sekitar Rp 40 miliar,” kata Muhaimin saat memberikan sambutan pada pidato kebudayaan di Gedung Joeang, melansir Antara, Jumat 11/8/2023).

Lebih lanjut Dia menjelaskan persaingan politik dalam pemilu dua periode terakhir, menunjukan kompetisi yang menghalalkan segala cara telah berjalandilapangan, dengan sangat terbuka.

BACA JUGA: PBNU: Tak Pernah Memberikan Mandat Khusus ke PKB!

“Apa yang sampaikan dengan money politic (politik uang), yang kaya berkuasa, yang menang yang punya duit, itu terbukti dilapangan dengan baik,” ujarnya.

Muhaimin yang juga Wakil Ketua DPR RI merasa prihatin dengan kondisi tersebut. Bahkan dia menegaskan sebagai salah seorang yang mengininkan para anak muda dan sktifie yang harus duduk di legislatif dengan ideologi yang jelas.

“Kompetisinya sudah sangat pragmatis,” tegasnya.

Saat ditanya berapa ongkos politik pada pemilihan presiden, muhaimin hanya tersenyum dan tertawa saja.

“Saya belum pernah pengalaman jadi capres, jadi ngak tau,” katanya.

Hasil riset

Melansir litbang,kemendagri, Direktur Prajna Research Indonesia Sofyan Herbowo mengatakan biaya untuk branding politik memang tidak sedikit. Semakin rendah popularitas seseorang, biaya akan semakin mahal.

Hal lain yang juga menentukan murah-mahalnya modal maju sebagai caleg adalah tingkat literasi media.Semakin tinggi tingkat konsumsi media di suatu daerah, semakin murah biaya untuk pencalegan.

Dari riset yang selama ini telah dilakukan di tahun 2018, Sofyan menyebutkan ada biaya minimal yang harus disiapkan oleh seorang caleg saat akan menghadapi Pileg .

Adapun perinciannya sebagai berikut:

1. Calon anggota DPR RI : Rp 1 miliar-RP 2 miliar

2. Calon anggota DPRD Provinsi : Rp 500 juta-Rp 1 miliar

3. Calon anggota DPRD kabupaten/kota : Rp 250 juta-Rp 300 juta

 

 

(Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pendapat tentang bullying
Ini Pendapat Kak Seto Tentang Bullying, Potensi Non-Akdemik yang Tidak Tersalurkan?
JNE
JNE Terima Penghargaan dari Badan Narkotika Nasional Provinsi DKI Jakarta
Dennis Lim
Pernah Punya Bisnis Kasino, Ini Profil dan Biodata Ustaz Dennis Lim
NIK sebagai NPWP
Peluncuran Layanan Perpajakan Berbasis NIK sebagai NPWP, NPWP 16 Digit, dan NITKU
jarak masjidil haram aqsa
Jarak Masjidil Haram ke Aqsa, Keajaiban Rasulullah Saw Berkat Allah SWT
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
data polri kena hack
Data Polri Kena Hack, Beredar di Dark Web!
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie di Asia Junior Championship 2024
Korban Tanah Longsor Blitar
Pencarian 6 Jam, 2 Korban Tanah Longsor Blitar Ditemukan Tewas
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024