Usai Perselingkuhan Suami Viral, 5 Artis Ini Pilih untuk Baikan

Perselingkuhan Viral
(Instagram /@iranndha)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Kasus perselingkuhan di dunia hiburan tanah air seringkali menjadi sorotan publik dan menjadi viral. Meskipun ada yang memutuskan untuk berpisah, namun tak sedikit pula artis yang memilih untuk memaafkan dan kembali menjalin hubungan dengan suami mereka setelah terkhianati. Keputusan ini tentu saja menuai pro dan kontra dari netizen.

Berikut ini adalah beberapa artis yang memilih untuk memaafkan dan balikan dengan suami mereka setelah mengalami perselingkuhan yang pernah viral:

1. Lady Nayoan

Lady Nayoan memilih untuk memaafkan suaminya, Rendy Kjaernett, setelah terungkap kasus perselingkuhan dengan Syahnaz Sadiqah. Keputusan ini setelah Lady dan Rendy mengalami kecelakaan mobil.

2. Dahlia Poland

Dahlia Poland juga memaafkan suaminya, Fandy Christian, setelah mengungkap dugaan perselingkuhan melalui pesan teks. Beberapa bulan kemudian, mereka memperlihatkan kebersamaan dalam foto-foto yang menandakan hubungan mereka kembali harmonis.

3. Richa Novisha

Meskipun mengalami isu perselingkuhan dengan Poppy Gisela, Richa Novisha memilih untuk memaafkan suaminya, Gary Iskak, dan memperbaiki rumah tangga mereka.

4. Hanum Mega

Hanum Mega, meski awalnya bertekad untuk bercerai, memilih untuk kembali menjalin hubungan dengan suaminya setelah membongkar perselingkuhan yang terjadi saat ia sedang hamil tua.

BACA JUGA : Ira Nandha Ungkap Sering Dapat Titipan Beli Celana Dalam dari Elmer

5. Ira Nandha

Ira Nandha memutuskan untuk memaafkan suaminya, Elmer Syaherman, setelah perselingkuhan suaminya terungkap melalui chat mesra dengan seorang pramugari. Meskipun mendapat kritik dari netizen, Ira memilih untuk memperbaiki hubungan mereka.

 

(Hafidah Rismayanti/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Jokowi Iriana
Momen Mobil Dipenuhi Cucu - cucu Jokowi Pangku Iriana, Cari Atensi?
Cara menghilangkan Lemak
Cara Hilangkan Lemak di Leher, Jadikan Tampilan Lebih Menarik!
Asri Welas Natal
Asri Welas Rayakan Natal di New York dengan Dance Enerjik
Hanung Bramantyo
Usai Umrah, Hanung Bramantyo Ke Vatikan Berharap Lihat Paus Beri Berkat Natal
Aplikasi Diskon
5 Daftar Aplikasi Berburu Diskon di Android
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter
Headline
Skuat Persib Beri Dukungan Moril Untuk Keluarga Mendiang Rafi Ghani
Skuat Persib Beri Dukungan Moril Untuk Keluarga Mendiang Rafi Ghani
Saluran Induk Pipa Air PDAM Bocor
Saluran Induk Pipa Air PDAM Bocor, Ini Kata PDAM
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat!
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.