Pentingnya Memahami Kesehatan Mental dan Menjaga Kesejahteraan Jiwa

Kesehatan Mental
(Pinterest)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Kesehatan mental merupakan aspek penting dalam kehidupan seseorang berdasarkan pengalaman serta dampaknya dalam kehidupan sehari-hari.

Gangguan kesehatan mental dapat muncul jika tidak tersadari dan tertangani dengan baik, mengakibatkan penyakit mental yang berdampak pada kesejahteraan individu.

Kesehatan mental tidak memandang usia, jenis kelamin, atau latar belakang, setiap orang dapat berisiko mengalami gangguan ini.

Mahasiswa, sebagai bagian dari masyarakat yang aktif, perlu memperhatikan kesehatan mental mereka. Tugas-tugas kuliah dan permasalahan kecil yang sering disepelekan dapat menimbulkan dampak negatif seperti rasa malas, mudah marah, kecemasan, dan isolasi diri. Penting untuk tidak diam jika mengalami gejala tersebut dan peduli terhadap kesehatan diri sendiri.

Kesehatan ini adalah kondisi di mana seseorang memiliki kesejahteraan yang tercermin dari kesadaran akan potensi diri, kemampuan mengatasi tekanan hidup, produktivitas, kontribusi kepada komunitas, dan keseimbangan emosional.

Menurut Federasi Kesehatan Mental Dunia, mental memungkinkan perkembangan fisik, intelektual, dan emosional yang baik, selaras dengan kondisi orang lain.

Mental yang baik mencerminkan kondisi batin yang tenang, positif, dan harmonis, memungkinkan individu menikmati kehidupan sehari-hari dan menghargai orang lain di sekitarnya.

Sebaliknya, gangguan mental dapat menimbulkan dampak seperti emosi tinggi, kemarahan, dan gejala fisik yang tidak dapat jelaskan.

Untuk menjaga kesehatan mental yang baik, berikut beberapa tips yang dapat coba:

Tips menjaga mental

  • Menanamkan mindset positif.
  • Rutin berolahraga.
  • Menjaga pola istirahat dan tidur yang cukup.
  • Membantu orang lain.
  • Berinteraksi dengan keluarga dan kerabat.
  • Melakukan meditasi.
  • Memberikan senyuman dan salam pada orang lain.
  • Mengonsumsi makanan sehat dan bergizi.
  • Mengatur penggunaan media sosial.
  • Menghindari konsumsi minuman keras dan obat-obatan terlarang.

BACA JUGA : 10 Manfaat Kumpul Keluarga Saat Lebaran, Bisa Tingkatkan  Mental Sehat

Dengan menerapkan tips-tips di atas, individu dapat menjaga kesehatan mentalnya dengan baik dan menghadapi tantangan kehidupan dengan lebih baik.

Menjaga kesejahteraan jiwa sama pentingnya dengan menjaga kesehatan fisik, karena keduanya saling terkait untuk menciptakan keseimbangan dan kebahagiaan dalam hidup.

 

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Juventus
Parma Bungkam Juventus 1-0 di Stadion Ennio Tardini
Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran
Kronologi Kebakaran Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta
Arsenal
Crystal Palace Tahan Imbang Arsenal 2-2, The Gunners Gagal Raih Poin Penuh
Real Madrid Tekuk Getafe Lewat Gol Tunggal Arda Guler
Real Madrid Tekuk Getafe Lewat Gol Tunggal Arda Guler
Impor Beras
Impor Beras Januari-Maret 2025 Turun Drastis Hingga 92 Persen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Link Live Streaming Inter Milan vs AC Milan Selain Yalla Shoot di Semifinal Coppa Italia Leg 2

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Bungkam Inter 3-0 AC Milan Melaju ke Final Piala Italia
Bungkam Inter 3-0 AC Milan Melaju ke Final Piala Italia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 24 April 2025
Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran
Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan
Mbok Yem Lawu
Mbok Yem, Pemilik Warung Legendaris di Puncak Lawu Meninggal Dunia

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.