Paskibra Rela Kotor saat Upacara HUT RI ke-78, Netizen: PNS Harusnya Malu!

upacara HUT RI ke-78
foto tangkap layar (Instagram/@fakta.indo)

Bagikan

BANDUNG, TM.ID: Tayangan video momen haru para petugas paskibra usai mengkibarkan  bendera merah putih pada peringatan upacara HUT RI ke-78.

Melihat dari unggahan video @fakta.jakarta, setelah menyelesaikan prosesi pengibaran bendera, seragam putih mereka ternodai dengan lumpur.

Tampaknya akibat cuaca yang buruk, lapangan upacara diguyur hujan, sehingga mereka terkena lumpur yang becek.

“Momen haru saat para petugas paskibra usai mengibarkan bendera merah putih dalam upacara HUT RI ke-78,” tulis keterangan unggahan tersebut.

“Dalam videonya, tampak pasukan pengibar bendera merah putih itu terus melakukan gerak jalan dengan melewati area berlumpur dan becek akibat guyuran hujan,” sambungnya.

BACA JUGA: Tegas! Aksi Anggota TNI Usir ASN Manja saat Upacara HUT RI ke-78

Seusai acara upacara, mereka tampak saling merangkul dan memeluk orang tua penuh haru.

Sontak, unggahan video tersebut menuai komentar netizen dengan nada sindiran kepada ASN dan PNS.

“PNS yang takut kotor seharusnya malu,” tulis salah satu netizen.

“PETUGASNYA DISURUH KOTOR-KOTOR, EH ASN MALAH TAKUT KOTOR,, PADAHAL LOGIKANYA ASN CUMA BERDIRI, PETUGASNYA HARUS FOKUS, KONSENTRASI, KOMPAK, GERAK, PANAS, MIKIRRR,” sambung netizen lain.

“Gak kayak ASN yg kmrn upacara yg takut becek..,” timpal netizen lagi

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
noel sidak
Viral, Noel Dicueki saat Sidak Kantor di Pekanbaru: Kayak di Surabaya?
MPL ID
MPL ID x NBA, Saat Esports dan Basket Bersatu di Satu Arena
Peta Jalan Transisi Energi
Peta Jalan Transisi Energi, Pemerintah Tetapkan 9 Langkah Srategis
suzuki ormas byd
Rahasia Suzuki Terbebas dari Gangguan Ormas, BYD Perlu Belajar?
WNA gantung diri
Petugas Temukan WNA Gantung Diri di Bandara Soetta
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming Inter Milan vs AC Milan Selain Yalla Shoot di Semifinal Coppa Italia Leg 2

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
ASN jakarta wajib naik angkutan umum
Pergub Terbaru, ASN Jakarta Wajib Naik Angkutan Umum Tiap Rabu!
bukalapak defisit
Bukalapak Defisit Rp 10 Triliun, BEI Pertanyakan Keputusan Buyback Saham

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.