Lucu, Google Doodle Tampilkan Edisi Most Searched Playground!

GOOGLE DOODLE
(Tangkapan Layar Google)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Google Doodle merayakan Olimpiade Musim Panas 2024 (Olimpiade 2024 Paris) dengan edisi baru Most Searched Playground, pada hari ini, Rabu (31/7/2024)

Most Searched Playground adalah permainan ‘search-and-find’ atau ‘cari-dan-temukan’. Permainan ini menampilkan 20 olahraga paling banyak dicari, ikon Prancis, dan momen-momen dari sejarah Olimpiade.

Melansir blog resmi Google Doodle, beberapa kejutan tambahan juga tersembunyi di sekitar Playground ini. Lalu, bagaimana cara bermain game tersebut?

Untuk bermain, kamu harus mengklik gambar Google Doodle ini. Kamu hanya cukup melihat Playground untuk menemukan item tersembunyi yang tercantum di petak.

Jika kamu menginginkan sedikit bantuan untuk menemukan item dalam game, klik petak untuk mendapatkan petunjuk.

Item yang paling banyak dicari termasuk olahraga yang dimainkan di dalam dan di luar Olimpiade, favorit Prancis, dan bahkan beberapa mitologi Yunani yang mengingatkan kita pada sejarah awal Olimpiade.

BACA JUGA: Google Doodle Tampilkan Tema Senam Artisik, Cek Sejarahnya!

Dalam Most Searched Playground, kamu akan ditantang untuk menemukan olahraga, tempat, dan cerita mana yang telah menarik perhatian dunia.

 

(Kaje/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
jetour g700
Jetour Pamerkan Jetour G700, SUV Amfibi!
Boruto Season 2
Setelah 2 Tahun Vakum, Boruto Comeback dengan Season 2!
Peran Utama Film Gundik
Awalnya Bukan Luna Maya! Anggy Umbara Bocorkan Fakta di Balik Pemilihan Peran Utama Film Gundik
noel sidak
Viral, Noel Dicueki saat Sidak Kantor di Pekanbaru: Kayak di Surabaya?
MPL ID
MPL ID x NBA, Saat Esports dan Basket Bersatu di Satu Arena
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Kronologi Kebakaran Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta
Headline
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
ASN jakarta wajib naik angkutan umum
Pergub Terbaru, ASN Jakarta Wajib Naik Angkutan Umum Tiap Rabu!
bukalapak defisit
Bukalapak Defisit Rp 10 Triliun, BEI Pertanyakan Keputusan Buyback Saham

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.