Gregoria Mariska Tunjung Tersungkur di Semifinal Indonesia Open 2024

Gregoria Mariska Tunjung T
Tunggal Putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung angkat koper lebih cepat dari turnamen China Open 2023 usai menyerah dari perwakilan Vietnam, Nguyen Thuy Lin di Olympic Sports Center Gymnasium, Beijing, Selasa (5/9/2023) siang WIB.(Foto: Indosport).

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID – Langkah pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung  harus terhenti di perempatfinal Indonesia Open 2024.

Pemain yang menempati peringkat sembilan dunia ini kalah dua set langsung dari wakil China, Wang Zhi Yi, dengan skor 21-8 dan 21-18 di Istora Senayan, Jumat, (6/6/2024).

Pertandingan ini merupakan pertemuan kelima Gregoria dan Wang Zhi Yi sejak laga Singapore Open 2024. Dari lima pertemuan tersebut, Gregoria, berhasil meraih tiga kemenangan atas unggulan enam dunia itu.

Gregoria mengakui bahwa ia belum puas dengan performanya pada pertandingan tersebut.

“Itu hal yang harus aku tunjukkan,” kata Gregoria melansir laman PBSI, dikutip Sabtu 7/6/2024).

BACA JUGA: Ganda Putra Indonesia Amankan Tiket Semifinal Indonesia Open 2024

Menurut Gregoria, tidak ada kendala berarti saat bertemu dengan Wang Zhi Yi. Meskipun sempat tertinggal jauh pada set kedua, Gregoria mampu memberikan perlawanan sengit terhadap Wang Zhi Yi.

“Sejujurnya sama-sama bagus, cuma bisa dibilang pada laga hari ini, ini adalah evaluasi yang dia lakukan sehingga dia bisa mengubah pola permainan,” jelasnya.

Indonesia menyisakan dua wakilnya di perempatfinal untuk sektor ganda putra, yaitu pasangan Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana dan Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani.

 

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Ruben Amorim Resmi jadi Manajer Manchester United
Debut Ruben Amorim Bersama MU Tak Memuaskan, Sang Mantan Beri Kritikan
Nutrisi Ikan Patin
Mengintip Kandungan Nutrisi Ikan Patin
baterai mobil listrik bocor
Mirip HP, Baterai Mobil Listrik Bisa 'Bocor' dari Faktor Ini!
Seni Nirmana
2 Jenis Nirmana dan Pentingnya Mempelajari Seni Rupa
home charger services pln byd
Home Charging PLN-BYD, Pakai dan Pasang Cuma Lewat Aplikasi
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Tim Dosen Tel-U Raih Best Paper Award di IEEE Conference 2024: Angkat Kearifan Lokal dalam Pencegahan Disinformasi

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia
arkhan kaka
Arkhan Kaka Jadi Pemain Paling Bontot Masuk Skuat Piala AFF 2024
polisi tembak siswa
Polisi Tembak 3 Siswa Anggota Paskibra di Semarang, 1 di Antaranya Tewas
Aliansi Masyarakat Demokrasi Masyarakat Laporkan Dugaan Kampanye di Masa Tenang
Aliansi Masyarakat Demokrasi Masyarakat Laporkan Dugaan Kampanye di Masa Tenang