Febri Diansyah Dipanggil KPK Sebagai Saksi Persidangan SYL

Persidangan SYL
Persidangan SYL. (instagram/febridiansyah.id)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Dalam persidangan Menteri Pertanian periode 2019-2023, Syahrul Yasin Limpo (SYL), jaksa dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil advokat Febri Diansyah untuk menjadi saksi di persidangan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat pada hari Senin (3/6/2024).

Dihadirkannya Febri Diansyah sebagai saksi, untuk memberikan keterangan atas perannya sebagai mantan kuasa hukum SYL.

“Untuk makin mengungkap dan mempertajam aliran uang dari terdakwa Syahrul Yasin Limpo dan kawan-kawan, bertempat di Pengadilan Tipikor pada PN Jakarta Pusat, tim jaksa akan hadirkan saksi Managing Partner Visi Law Office Febri Diansyah,” kata Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri saat dikonfirmasi di Jakarta, mengutip antara, Senin (3/6/2024).

Tidak hanya itu, tim jaksa KPK juga akan menghadirkan beberapa saksi lainnya dalam sidang tersebut, antara lain GM Media Radio Prambors, Dhirgaraya S. Santo, dan Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian Kementan, Dedi Nursyamsi.

Dalam sidang tersebut dihadirkan juga
Karumga Rumdin Mentan, Sugiyatno, dan Staf TU Direktorat Alat dan Mesin Pertanian Kementan, Yusgie Sevyahasna.

BACA JUGA: Biduan Nayunda Dimanjakan oleh SYL, dari Apartemen hingga Tas Mewah Balenciaga

Sebelumnya, pada kasus dugaan korupsi di Kementan dalam rentang waktu 2020 hingga 2023, SYL didakwa melakukan pemerasan dan menerima gratifikasi dengan total Rp44,5 miliar.

 

(Virdiya/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Penetapan Tersangka Hasto
Soal Penetapan Tersangka Hasto, Jokowi Memilih Tersenyum 'Saya sudah Purnatugas, Pensiunan Biasa'
KPK Cegah Yasonna dan Hasto ke Luar Negeri
Terkait Kasus Dugaan Suap PAW, KPK Cegah Yasonna dan Hasto ke Luar Negeri
Ciwalk Bandung
Tempat Liburan Akhir Tahun yang Beda di Bandung
Sopir Truk Kecelakaan Maut Bus Rombongan Pelajar di Tol Pandaan jadi Tersangka
Sopir Truk Kecelakaan Maut Bus Rombongan Pelajar di Tol Pandaan jadi Tersangka
Tyronne del Pino Singgung Soal Dampak Menurunnya Kondisi Fisik
Tyronne del Pino Singgung Soal Dampak Menurunnya Kondisi Fisik Terhadap Performa Permainan Persib
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter

4

Gunung Mas Group (GMG) dan LKP Bina Ilmu Gelar Pelatihan Operator Dump Truck ke-2 yang Didukung Disnakertrans Malut

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat!
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.