Ayam Geprek Mavera, Ayam Geprek Terestetik!

ayam geprek Mavera
Tangkapan Layar (youtube: Mamank Kuliner)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID :  Ayam geprek mavera merupakan ayam geprek Favorit salah satu subscriber Mamank Kuliner. Bang Hanif, selaku Food Vlogger pemilik akun youtube @Mamank Kuliner direkomendasikan untuk  mereview makan di tempat ini.

Berlokasi di 14 komp. DDN II, Jl. Pangkalan Jati No.26, RT.14/rw.1, Pd. Labu, Kec.Cilandak, Kota Jakarta Selatan DKI Jakarta. Setiap hari senin- sabtu dari mulai jam 09.00 – 18.00. Harga per permenunya sendiri dari mulai Rp1 ribu sampai dengan Rp20 ribu.

Menunya sendiri tersedia berbagai macam, dari mulai es batu sampai dengan menu utamanya yaitu ayam geprek (ayam geprek biasa, ayam geprek Mozzarela, dan ayam geprek saus mentai). Bang Hanif, dalam unggahan video yuotubenya terliht memesan dua menu, yakni paket B dan Paket C.

Paket B berisi Nasi Jeruk, ayam Geprek Mozzarela, timun, serta tahu yang berbalut tepung.

Paket C berisi Nasi Nori, ayam geprek saus Mentai, timun, serta tahu yang berbalut tepung.

Kedua menu ayamnya ini sama-sama di torch terlebih dahulu.

Review

Dalam Unggahannya ia mereview bahwa komposisinya antara aroma bawang dan cabe, sangatlah pas. Nasi Jeruknya yang wangi menambah kenikmatan ayam geprek Mavera ini, ditambah toping tahu yang sesnsainya seperi tahu china.

“Gue bisa bilang ini Ayam geprek terapih dan terestetik yang pernah gue coba. Abis di geprek di bentuk memanjang terus dikasih satu slice keju mozarela, terus abis itu di torch, namanya ayam geprek mavera, gue tahu ini dari salah satu viewers gua.” Kata Hanif.

Ia pun terlihat memesan sate kulit, seharga 3000/tusuk.

“ini ayam goreng yang bis ague repet order,  gue suka kulitnya.” Ungkap Hanif.

BACA JUGA: Resep Burger Nasi Ayam Suwir, Bisa Jadi Ide Bisnis di Lingkungan Sekolah

Hanif pun mengatakan bahwa rasa nori yang terdapat pada nasi nori yang ia pesan cukup main dan gurih. Akan tetapi, ia lebih suka dengan nasi jeruknya. Ayam geprek yang ia pesan baik ayam geprek Mozzarela maupun Ayam geprek Saus mentai, dua-duanya memiliki rasa yang enak dengan harga yang cukup terjangkau. Dan ayam Geprek Mavera adalah ayam geprek terestetik yang pernah ia coba.

 

 

(Vini/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
bank bjb ASRRAT 2024
bank bjb Raih Platinum Rank di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating (ASRRAT) 2024
Klasemen PSBS Biak
Debutan Liga 1 Masuk 10 Besar Klasemen, PSBS Jadi Ancaman Tim Papan Atas
Masa tenang pilkada 2024
Sambut Masa Tenang Pilkada, RK Pilih Wisata Kuliner Bareng Istri
Erick Thohir Maarten Paes
Momen Erick Thohir "Ngedate" Bareng Maarten Paes di Bali
diabetes anak
Marak Kasus Diabetes pada Anak, Kemenkes Ambil Langkah Ini
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
BMKG: Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju, ABK Indonesia Belum Ditemukan
Atletico Madrid Naik Peringkat Dua
Tekuk Perlawanan Alaves 2-1 Atletico Madrid Naik Peringkat Dua