Ancaman Besar Timnas Indonesia, Jepang Tampil Penuh Turunkan Kaoru Mitoma

Gelandang Jepang, Kaoru Mitoma. (AFP/Saeed Khan)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Timnas Indonesia akan melawan Timnas jepang dalam pertandingan terakhir di fase grup Piala Asia 2023.

Tim yang berjuluk Samurai Biru akan tampil penuh, dan Kaoru Mitoma akan memperkuat skuadnya.

Awalnya Kaoru Mitoma mengalami cedera menjelang perhelatan Piala Asia 2023, tapi dirinya tetap diangkut Hajime Moriyasu masuk ke dalam tim. Pemain Brighton and Hove Albion itu cedera pada pergelangan kaki saat membela klub di Inggris.

BACA JUGA: Main Bagus Kalahkan Vietnam Dipuji Jokowi, Timnas dapat Bonus

Bahkan Mitoma harus absen dalam dua pertandingan Jepang saat melawan Vietnam dan Irak ketika Piala Asia 2023 sudah bergulir. Dan hasilnya Samurai Biru mengalami satu kemenangan dan satu kekalahan.

Jepang akan habis-habisan akan melawan timnas Indonesia, mereka akan tampil penuh dan dan siap menurunkan Kaoru Mitoma ke rumput hijau.

Dari laporan media Jepang, Sankei dilaporkan kalau Mitoma telah mengikuti sesi latihan. Dia melakukan persiapan jelang melawan timnas Indonesia.

“Pada tanggal 20 sat hari setelah alah melawan Irak di pertandingan kedua, gelandang Kaoru Mitoma dari Brighton yang berada di bangku adangan melawan Irak karena cedera pergelangan kaki kiri bisa kembali masuk hari ini,” tulis laporan Sankei, dikutip Minggu (21/1/2024).

“Menu berbeda diambilnya saat tim memasuki lapangan setengah lapangan. Bermain satu lawan satu dengan para staf dan melakukan persiapan melawan Indonesia,” lanjutnya lagi.

BACA JUGA: Piala Asia 2023: Ambisi Elkan Baggott di Laga Timnas Indonesia vs Irak

Timnas Indonesia juga sangat ingin menahan imbang Jepang, demi bisa mengamankan tiket ke babak 16 Piala Asia 2023.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Tyronne del Pino Singgung Soal Dampak Menurunnya Kondisi Fisik
Tyronne del Pino Singgung Soal Dampak Menurunnya Kondisi Fisik Terhadap Performa Permainan Persib
Tiket reguler premium Solo Safari
Cari Tahu Perbedaan Tiket Reguler dan Premium Solo Safari!
Rak Menjaga Buku
Inilah Alasan Kenapa Kamu Harus Punya Rak Buku!
Risiko suntik testosteron
Apakah Suntik Testosteron Memiliki Risiko Tinggi?
Liburan Akhir Tahun
Dave Hendrik Liburan Akhir Tahun di Korea Selatan
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter

4

Gunung Mas Group (GMG) dan LKP Bina Ilmu Gelar Pelatihan Operator Dump Truck ke-2 yang Didukung Disnakertrans Malut

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Pesawat Azerbaijan Airline Jatuh di Kazakhstan
Pesawat Azerbaijan Airline Jatuh di Kazakhstan: 38 Tewas, 29 Selamat
Gempa Guncang Nanggroe Aceh Darussalam
Gempa Magnitudo 4,3 Guncang Nanggroe Aceh Darussalam

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.