5 Daftar Sepeda Listrik Murah Berkualitas 2023

Sepeda Listrik urah berkualitas - Volta Sepeda Listrik 100.
Sepeda Listrik urah berkualitas - Volta Sepeda Listrik 100. (Istimewa)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Melihat perkembangan teknologi saat ini, ada banyak kemudahan yang kita terima, seperti hadirnya sepeda listrik murah berkualitas.

Seperti namanya, sepeda listrik adalah jenis sepeda yang memiliki tambahan motor listrik dan dinamo pada mesinnya yang membantu pergerakan sepeda dengan dukungan baterai.

Secara umum, sepeda listrik dibagi menjadi 2 jenis. Jenis pertama adalah Pedelec atau yang berbentuk layaknya sepeda biasa, namun dengan tambahan motor.

Yang kedua adalah throttle yang diberi tambahan grip layaknya sepeda motor dan memiliki kecepatan yang lebih baik dari pada sepeda pada umumnya.

Nah, jika kamu tertarik, kami akan memberikan kamu rekomendasi 5 daftar sepeda listrik murah berkualitas tahun 2023.

1. Selis Sepeda Listrik Butterfly Trike

Sepeda Listrik Murah berkualitas pertama adalah Selis, Butterfly Trike. Sepeda listrk yang satu ini didesain dengan roda 3 yang membuat kamu tidak perlu khawatir akan jatuh saat mengendarainya pertama kali.

Bahkan kendaraan ini juga bisa untuk orang-orang difabel atau yang mengalami keterbatasan fisik. Untuk harga, Selis Sepeda Listrik yang satu ini dimulai dari Rp8 jutaan saja.

Baca Juga : Wajib Tahu Ini Kelebihan dan Kekurangan Sepeda Listrik!

2. Goda Sepeda Listrik Golden Monkey GD 140

Goda Monkey GD 140 adalah salah satu Sepeda Listrik Murah berkualitas yang wajib kamu ketahui. Kendaraan ini dapat berjalan di kemiringan 30 derajat dan sudah menyediakan remote alarm system atau fitur anti maling, yang tentunya akan sangat bermanfaat untuk setiap penggunanya.

Kamu juga dapat menyalakan dan mematikan kendaraan yang satu ini tanpa bantuan kunci apapun. Harga dari sepeda listrik ini sendiri mulai dari Rp5 jutaan saja.

3. Viar e-Bike Akasha 1

Sepeda Listrik Murah berkualitas selanjutnya adalah Viar e-Bike Akasha 1. Kendaraan yang satu ini didesain praktis dan simpel, serta memberikan baterai VRLA yang sudah awet dan tahan korosi.

Dengan begitu, kamu tidak perlu khawatir jika sepeda motor listrik ini terkena hujan. Bahkan bobotnya yang ringan juga membuat siapapun dapat mengendarai sepeda yang satu ini dengan mudah. Harga sepeda listrik ini sendiri dimulai dari Rp7 jutaan untuk harga satuannya.

4. Volta Sepeda Listrik 100

Volta Sepeda Listrik 100 adalah salah satu kandidat Sepeda Listrik Murah berkualitas yang wajib kamu ketahui. Sepeda satu ini menawarkan slot USB dan Kompas untuk penunjuk arah yang sangat cocok kita gunakan saat bepergian ke tempat yang belum pernah kamu kunjungi.

Sepeda listrik ini memiliki kotak baterai yang membuatnya tidak akan terkena hujan. Salah satu fitur menariknya, yakni Keyless start juga memungkinkan kamu untuk menyalakan sepeda tanpa adanya bantuan kunci. Harga sepeda listrik yang satu ini juga tergolong murah, di mana kamu bisa mendapatkannya seharga Rp4 jutaan saja.

5. Uwinfly Dragonfly 5

Beralih ke rekomendasi selanjutnya, Uwinfly Dragonfly 5 adalah salah satu Sepeda Listrik Murah berkualitas dewasa yang wajib kamu coba. Sepeda yang desainnya dapat menyangga kaki penggunanya meski membawa barang di bagian depan ini sering menarik perhatian siapa saja.

Ukurannya yang ramping juga memudahkan kamu untuk melewati jalanan sempit. Harga sepeda listrik murah yang satu ini berkisar di Rp 4-5 jutaan saja. Sangat terjangkau bukan?

 

(Aziz/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
penyebab kolaps
Dialami Ricky Siahaan Sebelum Manggung, Apa Penyebab Kolaps?
Pengeroyokan oknum TNI
Oknum TNI dan PNS Diduga Kuat Terlibat Kasus Pengeroyokan Warga Serang
ijazah palsu jokowi (4)
Isu Ijazah Palsu Jokowi, Pakar: Mau Tidak Mau, Jalan Pembuktian Hanya Pengadilan
Ketua yayasan rudapaksa anak
Ketua Yayasan Panti di Batam Rudapaksa Anak di Bawah Umur Hingga Melahirkan
Tarif Impor Amerika Daftar Tawaran Indonesia
Negosiasi Tarif Impor Amerika, Ini Daftar Tawaran Indonesia
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.