Wow, Bogor Jadi Surganya Kebun Durian!

Kebun durian Bogor
Bogor memiliki sejumlah wisata kebun durian. Ilustrasi (istockphoto)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Bogor yang terkenal sebagaio Kota Hujan, bukan hanya sekedar menawarkan objek wisata alam yang menarik, tapi juga memiliki kebun durian yang masif.

Penggemar buah durian pasti senang mendengar kabar baik mengenai bogor yang menjadi surganya durian yang menarik perhatian. Kali ini, Teropongmedia.id bakal ekspolarasi destinasi wisata kebun durian, jangan lupa catat ya!

1. Kebun Durian Gunung Geulis

Salah satu kebun durian yang patut dikunjungi, terletak di Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor. Kebun ini menawarkan durian berkualitas tinggi yang dikelola dengan teratur.

Selain bisa langsung memetik durian dari pohonnya, pengunjung juga dapat menikmati hidangan berbahan durian di restoran yang tersebar di kawasan kebun.
Keunikan Kebun Durian Gunung Geulis terletak pada keberadaan kebun jeruk limau dan kebun anggur yang dapat dijelajahi oleh para pengunjung.

2. Kebun Durian Pancawati

Kebun durian yang berlokasi di Kecamatan Caringin, Kabupaten Bogor, ini juga menawarkan pengalaman menarik. Ribuan pohon durian siap dipanen setiap musim, sementara pengunjung dapat belajar tentang cara budidaya durian yang diterapkan di kebun ini.

Tidak hanya itu, program edukasi mengenai perkembangan industri pertanian turut diselenggarakan di sekolah-sekolah di sekitar Kebun Durian Pancawati.
Sehingga, selain menikmati durian lezat, pengunjung juga bisa mendapatkan pemahaman lebih dalam tentang durian dan pertanian di Bogor.

3. Kebun Durian Sulaiman

Lokasi kebun durian sulaiman ada di Jalan Cipayung Km 7 No 17, Cigombong, Bogor. Kebun Durian Sulaiman,  meraih predikat salah satu destinasi wisata durian terbaik di Bogor pada tahun 2018.

Kebun ini tidak hanya menawarkan durian, melainkan juga berbagai buah lain seperti jambu mete, mangga, dan rambutan.

Keindahan pemandangan hijau dan udara segar semakin menambah daya tarik kebun durian ini.

4. Kebun Durian Nangka

Kebun yang berada di Jalan Sukagalih No.52A, Babakan Pasar, Bogor, ini dikelola secara tradisional, sehingga memberikan pengalaman unik yaitu kita dapat petik buah langsung dari pohonnya.

BACA JUGA: 6 Manfaat Durian Merah Khas Bayuwangi Bagi Kesehatan! bisa Cegah Kanker

Selain jaminan kualitas durian yang tinggi, pengunjung juga dapat menikmati hidangan kuliner berbasis durian di warung-warung kecil di sekitar kebun durian ini.

Mengunjungi destinasi wisata kebun durian tidak hanya dapat mengenyangkan perut dengan lezatnya durian. Namun, anda juga dapat mempelajari cara membudidayakan durian. Selamat berburu dan menikmati durian, jangan lupa bawakan oleh-oleh untuk keluarga di rumah.

 

(Vini/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Link streaming selain yalla shoot
Jangan Yalla Shoot, Ini Link Streaming Portugal Vs Slovenia Babak 16 Besar Euro 2024
rumah sakit di gaza
Rumah Sakit di Gaza Tutup, Kebutuhan Mendesak Bahan Bakar Generator
Olimpiade Paris 2024
Jelang Olimpiade Paris 2024, Anthony Ginting Terinspirasi Kisah Greysia Polii
Prabowo operasi besar
Prabowo Lakukan Operasi Besar di Bagian Kaki, Jokowi Minta Doa
Dokumen Word JPG atau PNG
Cara Mengubah Dokumen Word Menjadi Gambar JPG atau PNG
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

4

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024
Jude Bellingham
Jude Bellingham Selamatkan Mimpi Inggris dengan Gol Spektakuler di Injury Time
Timnas Inggris Euro 2024
Timnas Inggris Berhasil Mencetak Kemenangan Dramatis di Babak 16 Besar Euro 2024
Industri kripto
Gegera OJK, Industri Kripto Bakal Setara Perbankan