Viral! Rebutan Penumpang, 2 Sopir Angkot Berantem Gaya Smackdown

sopir angkot smackdown
foto tangkap layar (Instagram/@fakta.medan)

Bagikan

MEDAN,TM.ID: Video adegan baku hantam dua sopir angkot diduga karena berebut jatah penumpang viral di media sosial.

Insiden pertikaian itu, diketahui terjadi di Jalan AR Hakim, Medan, Sumatera Utara. Melihat video yang diunggah akun Instagram @fakta.medan, terlihat kejadiannya di pinggir jalan.

“Rebutan penumpang, dua supir baku hantam di Jalan AR Hakim, Medan,” tulis keterangan akun tersebut.

Adegan perkelahian dua sopir angkot itu bak seperti pegulat  Smackdown. Sopir yang mengenakan jacket biru kombinasi hitam mengangkat sopir yang mengenakan baju berwarna abu.

Sopir berjaket mengangkat sopir berbaju abu seperti ingin melemparnya. Ketika diangkat, sopir berbaju abu tampak berontak, hingga memukul kepala sopir yang mengenakan jacket.

Aksi perkelahian dua sopir angkot itu menjadi tontonan pengguna jalan lain. Jalan di lokasi kejadian pun tampak tersendat, akibat kejadian itu.

Beragam komentar dari netizen pun menghujani kolom komentar unggahan tersebut. Tak jarang juga, netizen menghubungkan kejadian itu seperti aksi gulat di Smackdown.

“Susah basicnya dari Wwe sama Smackdown,” tulis komentar netizen.

“Rey masterio vs undertaker,” sambung netizen lain.

“Semoga Allah mudahkan rezeki mereka…supaya ga ribut kaya gini lagi Aamiin 🤲,” sambung netizen lagi.

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
hasto wahyu
Hasto Disebut Jadi Sumber Uang oleh Wahyu, Ronny Minta KPK Buka CCTV
LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden
LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden
cek nomor porsi haji 2025
Wajib Tahu, Cara Cek Nomor Porsi Haji 2025!
UU Hak Cipta
Hakim MK Sentil Musisi Top yang Gugat UU Hak Cipta "Jangan Cuma Jago Nyanyi!"
Honor of Kings
Honor of Kings Destiny: Animasi Kedua HOK Hadirkan Hero Favorit Penggemar
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.