Vicky Shu Klaim Artis Jagoan Lomba Kemerdekaan, Prestasinya Apa Aja Tuh?

Penulis: Saepul

vicky shu lomba HUT RI
foto (Instagram.com/@vickyshu)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Perayaan kemerdekaan 17 Agustus ikut dirayakan oleh hampir seluruh kalangan. Perayaan HUT RI di antaranya dengan mengikuti lomba, seperti yang dilakukan artis Vicky Shu.

Wanita 37 tahun itu beritermezo saat dirinya memenangkan lomba dan mendapatkan hadiah saat acara kemerdekaan.

“17-an waktu jaman dulu seru ya, di komplek aja udah ada berbagai perlombaan dengan beragam hadiahnya gitu ya. Kenangannya adalah karena aku selalu menang jadi setiap 17-an happy karena selalu dapat hadiah,” kata Vicky Shu.

BACA JUGA: Putri Ariani Minta Doa Presiden Jokowi Sukses di Semifinal AGT 2023

Ia mengklaim sebagai juara lomba pada beberapa cabang, mulai dari balap karung, kelereng, hingga sepeda lambat.

“Balap karung pasti menang, kelereng menang, sama sepeda lambat tau nggak sih, dulu tuh ada sepeda lambat, makin lambat sepedanya itu kita bertahan agar nggak jatuh, kompetitif aja anaknya,” tutur Vicky Shu.

Momen itulah yang berbekas pada ingatan Vicky Shu. Namun, ia menyayangkan tidak menemukan hal seperti itu lagi.

Oleh sebanya, ia ingin mempertahankan tradisi acara 17 agustusan pada anaknya. Meski begitu, ia tak memaksakan kepada anaknya.

“Anak yang 5 tahun belum ikut lomba tapi papanya mau daftarin bola karena dari kemarin hobinya bola, kayak papanya,” pungkasnya.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mobil damkar
2 Mobil Damkar Dikerahkan untuk Tangani Kebakaran di Gang Guntur Cianjur
Pengancaman dan kekerasan
Pelaku Pengancaman Terkait Pengelolaan Lahan Parkir di Bekasi Dibekuk Polisi
Ganja
Peredaran Ganja 6 Kg di Jaktim Berhasil Digagalkan
Ojol Bandung
Viral! Ojol Bandung Tambal Jalan Pakai Uang Sendiri "Nggak Nunggu Janji"
Akhmad Marjuki
Disambut Bang Maja, Doa Haru Sertai Akhmad Marjuki dari Seniman Betawi untuk Golkar Bekasi!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Fakultas Komunikasi dan Ilmu Sosial Telkom University Dorong Digitalisasi Promosi Wisata Desa Sugihmukti Lewat Produksi Video Profil

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming AC Milan vs Bologna Final Coppa Italia 2024/25 Selain Yalla Shoot
Headline
anggota dprd lampung utara
Usai Viral Sawer DJ, Anggota DPRD Lampung: Bukan Melanggar Norma!
Gunung Cikuray Garut - Pendaki Hilang - Foto Kuttab Digital
Pendaki Asal Karawang Hilang di Gunung Cikuray Garut, Tim SAR Lakukan Operasi Pencarian
ijazah jokowi
Polemik Ijazah Jokowi, Rektor dan Dekan UGM Digugat Rp69 Triliun!
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.