Tips Analisa dan Solusi saat Mobil Mogok, Kuncinya Jangan Panik

tips mobil mogok
ilustrasi (Unsplash)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Ketika anda dihadapkan dengan mobil mogok, menjadi situasi yang sulit bahkan bisa pemicu panik.

Hal yang dilamami seperti ini lantaran ada beberapa penyebabnya, mungkin dari perilaku si pemilik kendaraan yang tidak memperhatikan perawatan.

Tips Mengatasi Mobil Mogok

Penyebab Mesin Mobil Mati
(Foto: Dealer Honda Cibubur)

BACA JUGA: Mitos Atau Fakta Mobil Matic Tak Boleh Didorong saat Mogok?

Saat terjadi mogok, ada beberapa hal yang harus dilakukan pengemudi. Melansir beberapa sumber, berikut tips mengatasi mobil mogok:

1. Sisihkan Mobil ke Pinggir

  • Segera pindahkan mobil ke tepi jalan jika mungkin.
  • Mintalah bantuan orang sekitar jika perlu mendorong mobil.

2. Nyalakan Lampu Hazard

  • Aktifkan lampu hazard, terutama jika kejadian terjadi di malam hari.
  • Lampu hazard dapat menjadi tanda bahwa mobil sedang mengalami masalah dan membutuhkan bantuan.

3.  Ketahui Masalah Lewat Lampu Indikator

  • Perhatikan lampu indikator pada speedometer untuk mengetahui informasi mengenai masalah mobil.
  • Jangan abaikan sinyal yang diberikan oleh lampu indikator.

4. Cek Komponen Lain pada Mobil

  • Periksa berbagai komponen seperti oli, bensin, dan komponen mesin lainnya.
  • Hindari mencoba memperbaiki masalah yang tidak kamu pahami sepenuhnya, untuk menghindari kerusakan lebih lanjut.

5. Hubungi Jasa Derek

  • Langsung hubungi bengkel atau layanan derek untuk mendapatkan bantuan.
  • Simpan nomor-nomor penting seperti bengkel atau derek agar dapat dihubungi saat diperlukan.
  • Jika berada di tempat yang sepi, mintalah bantuan dari teman atau keluarga untuk memesan derek.

Jangan panik dan tetap tenang saat menghadapi situasi mobil mogok. Dengan tips di atas dapat membantu mengatasi masalah dan mendapatkan bantuan dengan lebih efektif.

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
pegawai komdigi judi online-10
Polisi Benarkan Ponakan Ketum PDIP Jadi Tersangka Judol Komdigi
Nissa Sabyan Ririe Fairus
Video Lawas Kedekatan Nissa Sabyan dan Ririe Fairus Kembali Viral
Andra Soni Paula
Dikabarkan Dekat dengan Paula, Calon Gubernur Banten Andra Soni Pernah Jadi Kuli Sebelum Sukses
fakta tomcat
Turis Australia Diserang Tomcat di Bali, Kulitnya Sampai Melepuh!
WhatsApp Image 2024-11-26 at 09.06
bank bjb Raih Penghargaan Most Trusted Banking di Ajang Indonesia Good Corporate Governance Award 2024
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Tim Dosen Tel-U Raih Best Paper Award di IEEE Conference 2024: Angkat Kearifan Lokal dalam Pencegahan Disinformasi

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Piala AFF 2024, Timnas Indonesia, Timnas Vietnam, PSSI, ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Timnas Indonesia Prioritaskan Regenerasi di ASEAN Cup 2024, Target Tetap Final
Fransesco Bagnaia
Francesco Bagnaia: Radio Tim di MotoGP Belum Siap, Apa Manfaatnya?
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia
arkhan kaka
Arkhan Kaka Jadi Pemain Paling Bontot Masuk Skuat Piala AFF 2024