Sederet Aset Cak Imin yang Santer Jadi Wakil Anies

Capres dan Cawapres Pernah Dipanggil KPK
Ketua PKB MUhaimin Iskandar (dok. pkb.id)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Abdul Muhaimin Iskandar atau Cak Imin dikabarkan dipilih bakal calon presiden (capres) Anies Baswedan untuk menjadi wapres di Pilpres 2024 mendatang. sebagai informasi dalam artikel kali ini akan membahas mengenai sederet aset yang dimiliki Cak Imin.

Mengutip situs laporan e-lhkpn periodik 2022, Wakil Ketua DPR itu memiliki total harta sebesar Rp 27,28 miliar.

Sederet Aset Cak Imin

Besaran harta itu terdiri dari tanah dan bangunan senilai Rp 24,70 miliar. Antara lain mencakup:

BACA JUGA: Manuver Anies – Cak Imin Duet di Pilpres, AHY Dipaksa Jadi Followers

  • tanah seluas 386 m2 di Jakarta Selatan
  • tanah dan bangunan seluas 723 m2 di Jakarta Selatan
  • tanah dan bangunan seluas 1.070 m2
  • tanah dan bangunan seluas 300 m2 di Jakarta Selatan
  • tanah seluas 595 m2 di Jakarta Selatan. Semuanya tercatat sebagai hasil sendiri

 

Cak Imin tercatat memiliki alat transportasi dan mesin senilai Rp 259 juta. Yakni,

  • sepeda motor Piaggio tahun 2007 yang merupakan hasil sendiri
  • mobil Toyota Alphard Minibus tahun 2009 yang merupakan warisan

Ia juga tercatat memiliki harta bergerak lainnya senilai Rp 171,50 juta dan kas dan setara kas sebesar Rp 2,15 miliar.

Nama Cak Imin memang sudah digadang-gadang akan menjadi kandidat cawapres pada pemilihan umum tahun depan. Harta dan kekayaannya pun menjadi sorotan bagi publik.

Seperti diketahui beredar kabar Anies Baswedan dan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar dikabarkan akan menggelar deklarasi sebagai pasangan bakal calon presiden dan calon wakil presiden di Surabaya, Jawa Timur, pada Sabtu (2/9/2023).

 

(Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
firli bahuri bareskrim (2)
Pengacara Firli Bahuri Minta Kasus Kliennya SP3, Polri: Tak Perlu Ditanggapi
film sekawan limo
Sinopsis Film Sekawan Limo, Horor Campur Komedi!
yamaha nmax mvcagiva xingtu
Motor Kembaran Yamaha Nmax, MVCagiva Xingtu 150 Seharga Honda Beat
Beasiswa Unggulan Masyarakat Berprestasi 2024
Beasiswa Unggulan Masyarakat Berprestasi 2024 Dibuka, Ini Persyaratannya!
Dialog Pajak Persib Bandung
Dialog Pajak, Persib Kunjungi KPP Madya Bandung
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Jangan Yalla Shoot, Ini Link Streaming Portugal Vs Slovenia Babak 16 Besar Euro 2024

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Eskalator di Mal PVJ Bandung
Remaja Terjepit Eskalator di Mal PVJ Bandung, Alami Patah Tulang
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024, Skor 1-0
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024: Selecao das Quinas Menang Adu Penalti
ilmuan jepang
Ngeri, Ilmuwan Jepang Ciptakan Robot Pakai Kulit Hidup Manusia