Rangkaian Upacara HUT RI ke 78 di Istana Merdeka

Penulis: Anisa

HUT RI ke 78
(Sekretariat Kabinet)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Upacara peringatan HUT RI ke 78 berlagsung di halaman Istana Merdeka, Kamis (17/8/2023) pagi. Ada berbagai kegiatan dalam rangkaian peringatan HUT ke-78 RI.

Presiden “Jokowi” Widodo dalam unggahannya di akun Instagram menuliskan bahwa akan mengajak masyarakat untuk ikut memeriahkan peringatan HUT RI ke 78.

“Masyarakat ikut terlibat serta mengikuti kegiatan perayaan di istana,” ujar Jokowi.

Terdapat 16 ribu tamu undangan yang datang ke Istana Merdeka untuk melangsungkan upcara. Mereka terbagi menjadi dua sesi, pengibaran dan penurunan bendera. Masing-masing sesi ada 8 ribu tamu undangan.

Rangkaian Upcara Bendera HUT RI ke 78

  • Kirab Bendera Pusaka dari Monumen Nasional ke Halaman Istana Merdeka: pukul 08.30 WIB di Silang Monas menuju halaman Istana Merdeka
  • Pertunjukan Kesenian: pukul 09.00 di halaman Istana Merdeka
  • Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan RI: pukul 10.00 di halaman Istana Merdeka
  • Ada pertunjukkan dari TNI Angkatan Udara
  • Pertunjukan Kesenian: pukul 15.45 di halaman Istana Merdeka
  • Upacara Penurunan Bendera Sang Merah Putih: pukul 17.00 di halaman Istana Merdeka

Upacara HUT RI ini dipimpin oleh Presiden Joko “Jokowi” Widodo. Lalu berlanjut pengibaran bendera pusaka oleh petugas upacara. Kemudian, Presiden Jokowi membacakan teks proklamasi. Setelah itu, mengheningkan cipta untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah berjuang untuk kemerdekaan Indonesia.

BACA JUGA: Rangkaian Kegiatan HUT ke-78 RI, Dimulai 1 Agustus

Penutupan upacara dengan penurunan bendera pusaka. Setelah upacara selesai, masyarakat yang hadir di halaman Istana Merdeka dapat menikmati pertunjukan seni dari berbagai kelompok seniman dari berbagai daerah di Indonesia.

Upacara Peringatan HUT RI ke 78 adalah momen yang sangat penting bagi bangsa Indonesia. Selain itu juga merupakan bentuk penghormatan kepada para pahlawan yang telah berjuang untuk kemerdekaan Indonesia.

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Wakil Walikota Tasikmalaya Diki Candra Akan Diangkut Ke Barak Militer Oleh Gubernur Dedi Mulyadi
Wakil Walikota Tasikmalaya Diki Candra Akan Diangkut Ke Barak Militer Oleh Gubernur Dedi Mulyadi
Belum Kirim Siswa Bermasalah ke Barak Militer, Bupati Bandung Beberkan Alsannya
Belum Kirim Siswa Bermasalah ke Barak Militer, Bupati Bandung Beberkan Alsannya
Robert Francis Prevost Terpilih Jadi Paus, Asap Putih Mengepul dari Kapel Sistina
Robert Francis Prevost Terpilih Jadi Paus, Asap Putih Mengepul dari Kapel Sistina
Sejumlah Kementerian Keluarkan Kebijakan Terkait ODOL
Sejumlah Kementerian Keluarkan Kebijakan Terkait ODOL
Persib vs Barito Putera
Prediksi Skor Persib Bandung vs Barito Putera BRI Liga 1 2024/2025
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Teropong Media dan INABA Sepakati Kerja Sama Melalui Penandatanganan MoU

3

Adu Kuat 5 Kandidat Wakil Ketua LPS

4

Universitas INABA Sambut Meriah Roadshow Suar Mahasiswa Awards 2025

5

Order Management System dari TransTRACK Jadi Solusi Cerdas Meningkatkan Kinerja Bisnis
Headline
Fabio-Quartararo-Pecco-Bagnaia
Quartararo Realistis Jelang GP Prancis, Podium di Jerez Bukan Tolok Ukur Kebangkitan Yamaha
Manchester United
Telak, Manchester United Bantai Athletic Bilbao 4-1 di Liga Europa 2024/2025
Asap Putih Muncul dari Kapel Sistina, Robert Francis Prevost dari AS Terpilih Jadi Paus Baru
Asap Putih Muncul dari Kapel Sistina, Robert Francis Prevost dari AS Terpilih Jadi Paus Baru
Manchester United
Link Live Streaming Manchester United vs Athletic Bilbao Leg 2 Semifinal Liga Europa Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.