Puluhan Orang Meninggal, Sembilan Orang Hilang Akibat Longsor Besar di Pekalongan

Longsor Besar di Pekalongan
Relawan mendata nama korban bencana longsor di Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, Selasa (21/1/2025) (Antara)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Hujan deras disertai angin kencang yang terjadi di Kecamatan Petungkriono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, sejak Senin (21/1/2025) malam hingga Selasa (22/1/2025) pagi akibatkan longsor ang menewaskan puluhan orang.

Tim SAR Semarang mencatat korban meninggal akibat longsor besar di Petungkriono, Pekalongan, Jawa Tengah, mencapai 25 orang. Selain itu, sembilan orang masih hilang, sementara 10 orang lainnya mengalami luka-luka akibat bencana tersebut.

Longsor ini dipicu oleh hujan deras disertai angin kencang yang mengguyur wilayah tersebut sejak Senin (20/1/2025) malam hingga Selasa (21/1/2025) pagi. “Saat ini tim SAR gabungan masih melaksanakan upaya pencarian terhadap korban yang dilaporkan hilang,” kata Kepala Kantor SAR Semarang, Budiono, Selasa (21/1/2025).

“Berdasarkan data yang kami terima, saat ini jumlah korban meninggal dunia mencapai 25 orang. Sepuluh orang mengalami luka-luka, dan sembilan lainnya masih dalam pencarian,” katanya.

BACA JUGA: Longsor Timpa Rumah di Klungkung Bali, 4 Orang Meninggal

Diketahui, banjir bandang yang memicu longsor juga melanda sejumlah wilayah di Kabupaten Pekalongan, namun dampak terparah terjadi di Kecamatan Petungkriono. Pemerintah Kabupaten Pekalongan bersama tim gabungan kini tengah berupaya mengevakuasi korban di lokasi bencana.

Pemerintah Kabupaten Pekalongan turut mengajak masyarakat meningkatkan kewaspadaan terhadap cuaca ekstrem yang berpotensi memicu bencana serupa di masa mendatang.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
bocah lampung viral
Mohon ke Prabowo, Bocah Lampung Guncang Medsos: Jenderal Jalan Kapan Dibangun!
CPNS Dosen mundur
700 Dosen CPNS Mengundurkan Diri, Kok Bisa?
Transfer Palsu
Tindak Pidana Transfer Palsu di Pondok Indah Mall Berakhir Damai
Muhamad Yani
Kisah Inspiratif Perjalanan Muhamad Yani, Lelah di Jalan, Bangkit di Harvard!
Mayat terlilit lakban
Geger! Warga Temukan Mayat Wanita Terlilit Lakban di Kamar Kos Ciamis
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Manchester United vs Lyon Selain Yalla Shoot

4

Tim SAR Gabungan Temukan Korban Tertimbun Longsor di Subang Meninggal Dunia

5

Waspada Serangan Siber pada Satelit, Begini BRIN Beberkan Strategi Pengamanannya
Headline
Getok Harga Delman Rp.600 Ribu, Pemkot Bandung Segera Lakukan Razia
Getok Harga Delman Rp.600 Ribu, Pemkot Bandung Segera Lakukan Razia
KPU Kabupaten Tasikmalaya Bakar Kelebihan dan Surat Suara Rusak
KPU Kabupaten Tasikmalaya Bakar Kelebihan dan Surat Suara Rusak
Disnaker Kota Bandung Gelar Berbagai Pelatihan, Turunkan Angka Pengangguran Terbuka
Disnaker Kota Bandung Gelar Berbagai Pelatihan, Turunkan Angka Pengangguran Terbuka
sengketa lajan sekolah smansa
SMANSA Bandung Terancam Kehilangan Lahan, PTUN Menangkan PLK!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.