Prabowo Subianto Acungi Jempol Buat Airlangga Hartarto soal Perkara Ini

pengumuman Cawapres Prabowo
Prabowo Subianto hadir dalam Rapimnas Partai Golkar. (Foto: Istimewa)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Pujian diberikan kepada Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto dari bakal calon presiden Prabowo Subianto, yang rela mendukungnya sebagai calon presiden di Pilpres 2024.

Padahal Airlangga sendiri turut diusulkan oleh partai Golkar untuk maju sebagai bacapres.

“Sebetulnya saya sangat melihat betapa Golkar dan Pak Airlangga sendiri berjiwa besar bahwa sesungguhnya Golkar mengusulkan beliau sebagai calon presiden atau calon wakil presiden,” ungkap Prabowo usai Rapimnas Golkar, di Jakarta Barat, Sabtu (21/10/2023).

BACA JUGA: Sah! Golkar Usung Gibran Jadi Cawapres Prabowo

Prabowo melihat bahwa Airlangga adalah figur yang pantas jadi pemimpin sebagai presiden atau wakil presiden.

Tapi yang bersangkutan memilih mendukung tokoh lain sebagai calon untuk memimpin Indonesia ke depannya.

“Tetapi demi kepentingan yang besar, demi kepentingan nasional, demi kepentingan rakyat, demi stabilitas, demi kesimbungan, beliau dan Golkar, hati ini menunjukkan jiwa besarnya luar biasa. Tidak berpikir golongan, tidak berpikir ego, tidak berpikir pribadi, berpikir kepentingan bangsa Indonesia,” jelasnya.

“Dari lubuk hati saya paling dalam saya hormat sama Golkar. Dari lubuk hati saya paling dalam, inilah sifat patriotik Golongan Karya. Inilah negarawan Partai Golongan Karya (Airlangga),” ungkap Prabowo.

Airlangga kata Prabowo, adalah rekan di kabinet Presiden Jokowi-Maruf Amin. Mereka bekerja sebagai partner untuk membantu presiden.

BACA JUGA: Pengakuan Ridwan Kamil ke Airlangga, Ditawari Jabatan Besar Sama Megawati

“Saya melihat prestasi beliau, saya melihat penampilan belidisaatau -saat kritis. Saya ini orangnya apa adanya, saya bukan tukang penjilat, saya lihat beliau putra terbaik bangsa Indonesia. Beliau punya otak yang hebat, beliau teknokrat, beliau punya visi yang luas biasa,” bebernya.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Persib Bandung Datangkan Igor Tolic
Resmi! Persib Bandung Datangkan Igor Tolic
Timnas Kosta Rika
Prediksi Timnas Kosta Rika vs Timnas Paraguay matchday terakhir Grup D Copa America 2024
Timnas Brasil
Prediksi Timnas Brasil vs Timnas Kolombia Matchday Terakhir Grup D Copa America 2024
Makanan Penutup
8 Rekomendasi Makanan Penutup di Acara Ulang Tahun
Telaga Warna Puncak
Telaga Warna Puncak Wisata Bogor yang Terapit Bukit 1.400 Mdpl
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024: Selecao das Quinas Menang Adu Penalti
Headline
De Ligt Merapat ke Manchester United
Dapat Diskon dari Bayern Munchen, De Ligt Merapat ke Manchester United?
BWF Zhang Zhi Jie
BWF Buka Suara Soal Insiden Meninggalnya Zhang Zhi Jie
BTS Obor Olimpiade Paris 2024
Kim Seokjin BTS Ikut Bawa Obor Olimpiade Paris 2024
Kalahkan Austria 1-2 Turki Tantang Belanda
Melaju Kalahkan Austria 1-2 Turki Tantang Belanda di Perempat Final Euro 2024