Pendapatan Film How to Make Million Before Grandma Dies Fantastis, Para Pemain Kaget!

pendapatan How to Make Millions Before Grandma Dies-6
(Klik Film)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Film How to Make Millions Before Grandma Dies yang akhirnya tayang di Indonesia mendapat respon luar biasa. Banyak penggemarnya pun penasaran berapa total pendapatan film How to Make Millions Before Grandma dies.

Film drama asal Thailand ini menjadi sorotan sejak rilis di bioskop pada 15 Mei 2024.  Pat Boonnitipat sebagai sutradara,  mengisahkan hubungan yang menyentuh antara seorang cucu dan neneknya yang sedang sekarat.

Berikut pendapatan film How to Make Million Before Grandma Dies:

ScreenDaily mencatat, Pendapatan How to Make Million Before Grandma Dies telah meraup keuntungan kotor sebesar 2,6 juta dolar AS atau sekitar Rp41,3 miliar dalam empat pekan penayangannya.

Pencapaian luar biasa ini menempatkan film sebagai salah satu film Thailand tersukses di tahun 2024.

film ini juga disebut telah meraih 795.732 penonton. Film dengan judul asli Lahn Mah ini menjadi film Thailand nomor satu di Indonesia.

Respon Pemain

Sarinrat Thomas pemeran Chew, putri Amah di film ini mengaku senang dengan respons positif dari penggemar film di Indonesia.

Dia pun tidak menyangka pendapatan Film How to Make Millions Before Grandma dies luar biasa. ia pun senang ketika mengetahui banyak penggemar di Indonesia.

“Halo Indonesia…. Saya sangat terkejut, saya senang bahwa kalian menyukai film How To Make Millions Before Grandma Dies. Saya ingin mengatakan, setiap pesan yang dikirimkan kepada saya, saya sudah membaca semuanya. Tolong terus dukung kami,” kata Sarinrat Thomas.

Ia pun berterimahkasih kepada penonton di Indonesia.

“Terima kasih kepada KlikFilm untuk menghubungi saya, yang beri kesempatan lagi untuk bicara dengan penonton Indonesia. Terima kasih mengirimkan banyak kasih sayang,” sambungnya.

BACA JUGA: Deretan Film Karya Pat Boonnitipat, Terbaru How to Make Millions Before Grandma Dies!

Sinopsis singkat

Film ini menyajikan interaksi antara nenek atau Amah (Taew Usa Samekham) dan cucunya, M (Billkin Puthipong). Awalnya M acuh dengan Amah, tapi saat dia melihat sepupunya merawak kakek dan mendapat warisan, sikapnya langsung berubah.

M mau merawat Amah. Kesabaran M dengan tingkah lucu Amah bikin gemas. Akan tetapi, tontonan yang semula bisa mengocok perut karena terus tertawa berubah menjadi haru, emosi penonton terus diombang-ambing dalam film ini.

 

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
demo grab
Ramai Aksi Ojol di Sejumlah Kota, Wamenaker Bakal Buat Aturan Baru
perusahaan diana potong gaji karyawan karena sholat jumat-2
MPR Desak Usut Tuntas Kasus Potong Gaji Karyawan Karena Salat Jumat
gibran mundur
Gibran Didesak Mundur, PSI Pasang Badan!
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
penyebab kolaps
Dialami Ricky Siahaan Sebelum Manggung, Apa Penyebab Kolaps?
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.