PDIP Bersyukur Golkar Tak Melakukan Tekanan Rebut Kursi Ketua DPR RI

Hasto dipanggil KPK
Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto. (Instagram @deddypardede)

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID – Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan, DPP PDI Perjuangan bersyukur jika Partai Golkar membantah telah melakukan tekanan untuk merebut kursi Ketua DPR RI melalui upaya revisi Undang -Undang (UU) Nomor 13/2019 tentang MPR,DPR,DPD (MD3).

“Ya Alhamdulillah kalau sudah dibantah tidak ada upaya untuk mengubah UU MD3 dari Golkar. Sehingga bantahan kami makna akan dalam konteks seperti itu,” kata Hasto di Posko Cemara 19, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (1/4/2024).

Hasto menjelaskan, dalam konteks demokrasi di Indonesia, UU MD3 mempunyai peranan penting karena bisa menjadi cermin tentang hasil pemilihan Umum (pemilu).

“Di mana apa yang disuarakan rakyat yang menempatkan PDI Perjuangan sebagai pemenang pemilu. Bahkan kursi yang diperoleh tingkat kabupaten/kota mengalami kenalkan, ini harus senapas untuk menjadi ketua DPR RI,” ujar Hasto.

Ia menilai, di daerah -daerah yang dimenangkan Partai Golkar, PDIP akan legowo jika yang menjadi ketua DPRD dari Golkar. Hal ini adalah aturan yang selaras dengan kehendak rakyat selaku pemilih.

“Dan sistem proposional itu juga harus dijabarkan dalam proposionalitas terhadap penempatan jabatan -jabatan strategis di lemabag legislatif,” ucapnya.

Sebelumnya, Ketua DPP Partai Golkar Dave Laksono membantah melakukan upaya tekan menekan PDIP agar Golkar memperoleh kursi Ketua DPR RI.

“Wah , saya nggak tahu soal tekan menekan, kita hanya bisa kerja -kerja saja. Setahu saya, tidak ada langkah apa pun menuju revisi UU MD3,” ucap Dave.

(Agus/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
truk terjun sleman
Viral! Truk Pengangkut Jeruk Terjun Bebas dari Flyover Janti Sleman, hingga Hantam Rumah Warga
Penyelundupan satwa liar
Balai Karantina Lampung Gagalkan Penyelundupan 215 Kura-Kura dan 5 Ular di Pelabuhan Bakauheni
Aplikasi WhatsApp
WhatsApp Rilis 12 Fitur Baru, Mulai dari Event di Chat Pribadi hingga Transkrip Pesan Suara di Channel
Pesawat mendarat darurat
Pesawat Peserta Pangandaran Air Show 2025 Mendarat Darurat, Diduga Alami Mati Mesin
oknum polisi subang
Viral Oknum Polisi Hina Seniman Sebut 'Murahan' di Subang, Mempertaruhkan Karir!
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.