Novel Baswedan Terawang Kemungkinan Filri Bahuri Bakal Melarikan Diri

Novel Baswedan memberikan tanggapan soal Ketua KPK Firli Bahuri dalam kasus dugaan pemerasan terhadap eks Mentan Syahrul Yasin Limpo. (Foto: Istimewa)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Mantan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Novel Baswedan, curiga dan bahkan tidak yakin kalau Ketua KPK Firli Bahuri bakal memenuhi panggilan penyidik Polda Metro Jaya, di hari Selasa (24/10/2023) besok.

Diketahui kalau Firli terseret dalam kasus dugaan pemerasan terhadap eks Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL). Novel menduga kalau Firli bakal lari.

“Iya besar kemungkinan Firli akan melarikan diri,” ungkap Novel kepada media, Senin (23/10/2023).

BACA JUGA: Keterangan Firli Bahuri di Kasus Pemerasan SYL Menentukan Tersangka

Novel mengingatkan supaya Firli Bahuri bisa secara kooperatif memberikan contoh dalam ketaat sebuah proses hukum.  Anggota satgas pencegahan korupsi dari Mabes Polri tersebut juga meminta penyidik untuk mengantisipasi mangkirnya sang Ketua KPK.

“Penyidik mestinya pertimbangkan untuk dilakukan upaya paksa atau penangkapan agar kasusnya bisa segera tuntas,” jelasnya.

Seharusnya Firli diperiksa Polda Metro Jaya di hari Jumat (20/10) kemarin. Hanya saja dia mangkir dengan dalih harus menjalani tugas. Penyidik Polda Metro Jaya, melayangkan kembali panggilan yang kedua agar hadir pemeriksaan Selasa besok.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Penyelundupan Beras
Penyelundupan Ratusan Karung Beras dan Gula Pasir dari Malaysia Berhasil Digagalkan
Museum Bandar Cimanuk
Museum Bandar Cimanuk: Menyusuri Jejak Sejarah Indramayu
Sekolah Garuda dan Rakyat
Dosen Unair Soroti Perencanaan Pendirian Sekolah Rakyat dan Sekolah Garuda
Screenshot_20250427_202047_Chrome
"Indramayu Menari" Meriahkan Hari Tari Dunia
Hari Jadi Kota Depok jpg
3 Bayi Lahir di Hari Jadi Kota Depok ke-26, Dapat Kado Istimewa dari Mpok Nina
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Link Live Streaming Liverpool vs Tottenham Selain Yalla Shoot

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester City Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km
Manchester United
Link Live Streaming Bournemouth vs Manchester United di Liga Inggris, Selain Yalla Shoot
Tim SAR Gabungan Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Wilayah Cianjur
Tim SAR Gabungan Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Wilayah Cianjur
Manchester City
Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester City Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.