Motor Masuk Jalur Busway, Polisi Kok Nggak Nilang?

motor masuk jalur busway (2)
foto tankap layar (Instagram/@fakta.jakarta)

Bagikan

BANDUNG, TM.ID: Detik-detik rekaman sebuah video memperlihatkan seorang pengendara motor tampak tak ada hambatan memasuki jalur busway di wilayah DKI Jakarta.

Melihat dari tayangan video Instagram @fakta.jakarta, tampak pengendara motor matic bercelana loreng masuk ke jalur busway.

Padahal,  pada jalur tersebut ada sekitar empat polisi lalu lintas yang berjaga di sana.  Keempat polisi itu terlihat tidak memberikan penindakan kepada pengendara motor itu.

BACA JUGA: Viral, Kibarkan Bendera One Piece di Rumah Disamperin Polisi

“Seorang pengendara motor nekat masuk ke jalur busway walaupun ada petugas kepolisian yang menjaga, ” tulis keterangan akun tersebut.

Salah satu polisi, bahkan melambaikan tangan dengan gestur menundukkan kepala, seolah saling kenal dengan pelanggar tersebut.

Unggahan video tentang pelanggar lalu lintas di jalur busway itu menuai komentar netizen. Mereka tampaknya merasa kecewa kepada polisi yang tidak memberikan penindakan.

“kalau di negara maju yg pola pikir pemerintahannya maju juga, setiap pelanggaran militer di ruang sipil maka akan berlaku aturan hukum sipil terhadap militer sehingga bisa di tindak oleh polisi,” tulis komentar salah seorang netizen.

“Yg berhak menilang tentara hanya PM(Polisi Militer) polisi biasa ga berhak menilang anggota tni,” sambung netizen lain.

“Pura2 nggak liat aja dah, drpd ntar ribut, terus komandan saping minta maaf dilanjutkan kerjabakti bareng2,” timpal netizen lain.

 

(Saepul/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PPA Ungkap Ada 8 BUMN Akan Dibubarkan
Aset Dijual, PPA Ungkap Ada 8 BUMN Akan Dibubarkan
Polisi Ungkap Kasus Love Scamming
Polisi Ungkap Kasus Love Scamming, Korban Siswa SMP
Pantai pelabuhan ratu
Simak, Sejarah Wisata Pelabuhan Ratu atau Pelabuhanratu
Dimas Drajad ke Persib Bandung
Adhitia Putra Tanggapi Rumor Bergabungnya Dimas Drajad ke Persib Bandung
Virus Marburg
Asal Usul Hingga Pencegahan Virus Marburg yang Mematikan
Berita Lainnya

1

Fakta Baru Kematian Scott Weiland Diungkap Mantan Istri, Bukan Overdosis!

2

Resesi Seks China Makin Parah, Pemuda Rela Bayar AI Demi Dapat Pasangan

3

Travis Scott Ditangkap Lantaran Mabuk Berat dan Masuk Tanpa Izin

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Mata dan Mulut Tertutup Lakban, Jasad di Flyover Cimindi Tinggalkan Surat Wasiat
Headline
Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Melangkah ke Perempat Final, Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Foden Kembali Gabung Timnas Inggris
Jelang 16 Besar Euro 2024 Pemain Manchester City Foden Kembali Gabung Timnas Inggris
Buffon Bicara Prediksi Tim Italia di Euro 2024
Legenda Kiper Timnas Italia Buffon Bicara Prediksi Tim Italia di Euro 2024
Fase Grup Euro 2024 Torehkan Sejarah Baru
Fase Grup Euro 2024 Torehkan Sejarah Baru