Momen Mobil Dipenuhi Cucu, Jokowi Pangku Iriana, Cari Atensi?

Jokowi Iriana
(Instagram/@jokowi)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Iriana turut hadir dalam acara tasyakuran dan akikah cucu mereka, Baby Bebingah, putri Kaesang Pangarep dan Erina Gudono, di Graha Saba Buana, Solo, Rabu (25/12/2024).

Keduanya kompak mengenakan pakaian serba putih, sesuai tema acara. Namun, momen kebersamaan Jokowi dan para cucu mereka di dalam mobil menjadi sorotan utama.

Mobil yang seharusnya hanya ditumpangi Jokowi dan Iriana justru dipenuhi oleh para cucu dari Gibran Rakabuming dan Kahiyang Ayu. Para cucu yang tampak asyik bermain memenuhi kursi mobil, sehingga Jokowi harus memangku sang istri saat masuk mobil untuk pulang.

@pria.dewasa36

pak jokowi momong cucu#jokowidodo #pakjokowidodo #pakjokowi

♬ suara asli – pria dewasa 01 – pria dewasa 01

BACA JUGA : Soal Penetapan Tersangka Hasto, Jokowi Memilih Tersenyum “Saya sudah Purnatugas, Pensiunan Biasa”

“Sampai bu Iriana pun dipangku sama bapak Jokowi,” tulis akun TikTok @pria.dewasa36 yang mengunggah video momen tersebut.

Kejadian ini menggambarkan kehangatan dan keakraban keluarga Jokowi. Momen sederhana namun berkesan ini menunjukkan sisi humanis Presiden RI ke-7 tersebut. Kehadiran Jokowi dalam acara akikah cucunya semakin menambah semarak dan kebahagiaan acara tersebut.

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
jetour g700
Jetour Pamerkan Jetour G700, SUV Amfibi!
Boruto Season 2
Setelah 2 Tahun Vakum, Boruto Comeback dengan Season 2!
Peran Utama Film Gundik
Awalnya Bukan Luna Maya! Anggy Umbara Bocorkan Fakta di Balik Pemilihan Peran Utama Film Gundik
noel sidak
Viral, Noel Dicueki saat Sidak Kantor di Pekanbaru: Kayak di Surabaya?
MPL ID
MPL ID x NBA, Saat Esports dan Basket Bersatu di Satu Arena
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Kronologi Kebakaran Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta
Headline
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
ASN jakarta wajib naik angkutan umum
Pergub Terbaru, ASN Jakarta Wajib Naik Angkutan Umum Tiap Rabu!
bukalapak defisit
Bukalapak Defisit Rp 10 Triliun, BEI Pertanyakan Keputusan Buyback Saham

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.