Mendikdasmen Menghadap Prabowo, Bahas Zonasi Sekolah!

Penulis: Anisa

mendikdasmen menghadap prabowo
(MPI)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti menghadap Presiden Prabowo Subianto ke Istana Negara Jakarta.

Dia akan mengundang Prabowo untuk membuka puncak peringatan Hari Guru pada 28 November.

“Untuk meminta membuka acara puncak peringatan Hari Guru tanggal 28 November yang akan datang,” kata Mu’ti, Selasa (26/11/2024).

Acara puncak itu akan digelar di Velodrome Jakarta Timur. Selain itu, Mu’ti mengatakan pihaknya juga akan membahas hal lain bersama Prabowo. Yakni terkait Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) sistem Zonasi hingga gaji guru.

“Nanti akan kami (bahas),” kata Mu’ti.

Sebelumnya, Menko Pemberdayaan Masyarakat Muhaimin Iskandar (Cak Imin) telah tiba lebih dulu di Istana Jakarta. Tidak diketahui, apakah rapat digelar secara bersamaan atau tidak.

Cak Imin mengatakan akan lapor ke Prabowo terkait tupoksinya. Salah satunya soal sasaran bantuan sosial.

“Lapor kerjaan, soal pensasaran bantuan yang tepat,” ujarnya.

BACA JUGA: Nasib PPDB Sistem Zonasi Sekolah Ditentukan 2025!

Cak Imin lalu buka suara soal idenya membuat satgas judi online. Menurutnya hal itu akan dibahas lebih lanjut, tidak dalam rapat ini.

“ya nanti, itu nggak bahas kalau ini,” ujarnya.

 

(Kaje/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
hasto sri rezeki
Sidang Hasto: Ada Kontak 'Sri Rezeki' hingga Kusnadi Dicecar soal 'Ngelarung'
Pria Korban Pembunuhan
Pria di Kalideres Jakbar Ditemukan Tewas, Diduga Korban Pembunuhan
jam malam siswa aceh
Stella Christie Dukung Aturan Jam Malam Siswa di Aceh
vaksin TBC bill gates
2.000 Orang Indonesia Ikut Uji Klinik Vaksin TBC Bill Gates, Sasar Remaja dan Dewasa
starlink-and-spacesail
Pesaing Baru Starlink dari China, SpaceSail Bakal Kepung Dunia dengan 15.000 Satelit
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

3

Adu Kuat 5 Kandidat Wakil Ketua LPS

4

Komitmen Jaga Kelestarian Lingkungan, PT ABS Restorasi Pantai Sesuai Arahan Pemerintah

5

Link Live Streaming Manchester United vs Athletic Bilbao Leg 2 Semifinal Liga Europa Selain Yalla Shoot
Headline
hasto kpk
Sidang Hasto Tegang, Pengacara Keberatan pada KPK!
Cara Daftarkan anak Barak Militer
Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer
Ijazah Asli Jokowi
Kuasa Hukum Sebut Ijazah Asli Jokowi Dokumen Penting dan Rahasia
Persib
Link Live Streaming Persib vs PS. Barito Putera Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.