Meme “Istana Garuda” di IKN Viral, “Oggy and The Cockroaches” Jadi Backsound!

Penulis: hafidah

Istana Garuda
(Instagram/@folkshitt)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Viral meme “Istana Garuda” di Ibukota Nusantara (IKN) tengah melanda media sosial.

Konten ini semakin viral berkat backsound khas dari animasi “Oggy and The Cockroaches” yang menjadi latar belakang musik.

Berbagai akun media sosial berseliweran berbagi konten ini, menciptakan gelombang baru yang tak terhentikan. Di tengah cuitan dan repostingan yang tak terhitung, komentar yang mencuri perhatian datang dari akun @farhankebab0000.

“seketika terngiang lagu openingnya,” katanya.

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh FOLKSHIT™ (@folkshitt)

“Oggy and the Cockroaches”, atau yang terkenal juga sebagai “Oggy et les Cafards” dalam bahasa Prancis, merupakan animasi komedi buatan Prancis produksi Perusahaan Film Gaumont dan Xilam.

Animasi ini menceritakan kisah hidup Oggy, seekor kucing biru gemuk yang sering diganggu tiga kecoak bernama Joey, Dee Dee, dan Marky.

Karakter film animasi ini ada oleh Jean-Yves Raimbaud dan Olivier Jean-Marie sebagai sutradaranya. Pierre Meloni, Produser Eksekutif Xilam Animation, berkesempatan mengunjungi Indonesia dalam festival budaya pop Indonesia, Popcon Asia 2015.

Meme “Istana Garuda” dengan backsound “Oggy and The Cockroaches” menarik perhatian karena berhasil menggabungkan humor dan nostalgia.

Banyak pengguna media sosial yang merasa terhibur dan terbawa mereka saat menyaksikan animasi “Oggy and The Cockroaches”.

Keunikan meme ini juga terletak pada penggunaan visual yang sederhana namun efektif dalam menyampaikan pesan humor.

BACA JUGA : Menteri Basuki Blak-blakan Soal Pembangunan IKN Jelang HUT RI

Semakin yakin..yakin bahwa negara ini semakin main2,” tulis pemilik akun instagram @afifahnzahra_

Udah ih jngan dihujat mulu. Masa iya mau di bongkar ulang gegara di cemooh rakyatnya sndiri. Nnti numpuk lg utangnya,” kata pemilk akun @alagamikafka.

ada kemungkinan tukang ingsinyur penggemar oggy,” tulis akun @dzieraja.

Kaya wapol di one Piece juga ga sih??,” tulis @smmrtmsadness_

 

(Hafidah Rismayanti/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mobil damkar
2 Mobil Damkar Dikerahkan untuk Tangani Kebakaran di Gang Guntur Cianjur
Pengancaman dan kekerasan
Pelaku Pengancaman Terkait Pengelolaan Lahan Parkir di Bekasi Dibekuk Polisi
Ganja
Peredaran Ganja 6 Kg di Jaktim Berhasil Digagalkan
Ojol Bandung
Viral! Ojol Bandung Tambal Jalan Pakai Uang Sendiri "Nggak Nunggu Janji"
Akhmad Marjuki
Disambut Bang Maja, Doa Haru Sertai Akhmad Marjuki dari Seniman Betawi untuk Golkar Bekasi!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Fakultas Komunikasi dan Ilmu Sosial Telkom University Dorong Digitalisasi Promosi Wisata Desa Sugihmukti Lewat Produksi Video Profil

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming AC Milan vs Bologna Final Coppa Italia 2024/25 Selain Yalla Shoot
Headline
anggota dprd lampung utara
Usai Viral Sawer DJ, Anggota DPRD Lampung: Bukan Melanggar Norma!
Gunung Cikuray Garut - Pendaki Hilang - Foto Kuttab Digital
Pendaki Asal Karawang Hilang di Gunung Cikuray Garut, Tim SAR Lakukan Operasi Pencarian
ijazah jokowi
Polemik Ijazah Jokowi, Rektor dan Dekan UGM Digugat Rp69 Triliun!
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.