Lorong Lumut, Destinasi Hidden Gem Viral Antimainstream di Lembang

Lorong lumut
(Instagram @roeang.kelana)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Lembang terkenal dengan suasananya yang asri dan sejuk. Telah lama menjadi destinasi wisata favorit, terutama bagi warga Jakarta dan sekitarnya. Dengan libur akhir tahun yang semakin mendekat, sudahkah kamu merencanakan waktu liburan ? Bagi yang menginginkan pengalaman baru dan antimainstream, Lorong Lumut bisa menjadi pilihan yang menarik.

Meskipun terlihat menakutkan, Lorong Lumut belakangan ini menjadi viral di kalangan wisatawan. Banyak yang penasaran dan berani mencoba merasakan sensasi unik yang ditawarkan oleh hidden gem ini.

“Kalian yang suka ke Lembang tapi belum pernah ke Lorong Lumut sepertinya next time perlu coba tracking di sini. Lorong ini memiliki panjang sekitar 200 meter dengan lebar hanya 1 meteran. Jadi kalau berpapasan dengan pengunjung yang lain kalian harus memiringkan badan,” tulis Instagram @explorebandung.

Eksplor Lorong Lumut

Lorong Lumut terletak di Genteng, Jayagiri, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. Panjang lorong mencapai sekitar 200 meter dengan lebar sekitar 1 meter, memberikan pengalaman trekking yang unik. Dengan tebing setinggi 5 meter yang dikelilingi lumut, tempat ini memberikan suasana lembap dan menantang.

Akses ke Lokasi

Ada dua jalur utama yang dapat membawamu ke tempat wisata ini, yakni melalui Jungle Milk dan Jayagiri. Keindahan trekking di siang hari terjamin karena pepohonan rindang menaungi jalur tersebut. Hidden gem satu ini buka setiap hari mulai pukul 09.00 WIB hingga 18.00 WIB, dengan tiket masuk terjangkau sebesar Rp10.000.

BACA JUGA: Jungle Milk Lembang, Destinasi Piknik Paling Unik

Tips Berkunjung

Meskipun hidden gem satu ini menawarkan pemandangan alam yang indah, ada beberapa tips yang perlu kamu perhatikan. Pengunjung sebaiknya menggunakan sepatu yang nyaman dan anti licin karena jalanan menuju lorong dapat menjadi licin, terutama saat hujan. Hindari kunjungan saat hujan untuk keamanan pengunjung.

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
jamie-vardy-leicester-city-celebrates-966857523-4258622712
Usia Hanya Angka, Jamie Vardy Samai Rekor Cristiano Ronaldo
Lionel Messi
Lionel Messi Dikecam Usai Aksi Kontroversial Terhadap Penggemar Meksiko
Selancar di Pantai Indonesia
6 Pantai di Indonesia dengan Ombak Terbaik untuk Selancar
Kelenteng Welahan Jepara
5 Fakta Menarik Kelenteng Welahan di Jepara
Jenis papan selancar
Pemula Wajib Tahu! Ini 5 Jenis Papan Selancar Buat Hobi Surfing

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

P2MI: Penembakan WNI di Malaysia Tindakan Berlebihan

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Kesulitan Akses SATUSEHAT Mobile, Cek Aplikasi Versi Terbaru!

5

Agung Yansusan Tegaskan Stop Normalisasi Pakaian Seksi di Tempat Umum
Headline
Radja Nainggolan Kokain
Pemain Keturunan Indonesia Radja Nainggolan Terjerat Kasus Kokain, Diringkus Polisi Belgia!
034383500_1436196449-Emilia_Contessa
Legenda Musik Indonesia Emilia Contessa Meninggal Dunia di Usia 68 Tahun
Aksi Pemain Persib di Fashion Show Rawtype Riot
Aksi Pemain Persib di Fashion Show Rawtype Riot
Peringati Isra Miraj dan Harlah ke 90
Peringati Isra Miraj dan Harlah ke 90, Al Ittihadiyah Bentuk Pemuda Jadi Calon Pemimpin Melalui Pengembangan Masjid di Indonesia

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.