Lirik KU TAK BISA – Kris Tomahu X Factor Indonesia Season 4

Kris Tomahu lirik lagu Ku Tak Bisa Jauh X Factor Indonesia Season 4
Kris Tomahu bawakan lagu Ku Tak Bisa dari Slank pada X Factor Indonesia Season 4. (Foto: tangkap layar YouTube X Factor Indonesia)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Simak lirik lagu berjudul ‘Ku Tak Bisa’ dari band Slank yang sukses dinyanyikan Kris Tomahu pada X Factor Indonesia 2024 Season 4.

Lagu Ku Tak Bisa ditulis oleh Bimo Setiawan Almachzumi alias Bimbim, drummer yang juga pendiri band Slank.

Ariel NOAH dan juga Judika sebagai mentornya, memuji Kris Tomahu karena telah sukses membawakan lagu tersebut dengan gayanya sendiri yang lebih ngepop.

BACA JUGA: Lirik MENGHITUNG HARI 2 – Kris Tomahu X Factor Indonesia 2024

Berikut lirik lagu Ku Tak Bisa – Kris Tomahu:

Pernah berpikir tuk pergi
Dan terlintas tinggalkan kau sendiri
Sempat ingin sudahi sampai di sini
Coba lari dari kenyataan, tapi

Ku tak bisa
Jauh
Jauh
Darimu
Ku tak bisa
Jauh
Jauh
Darimu

Lalu mau apa lagi?
Kalau kita sudah nggak saling mengerti
Sampai kapan bertahan seperti ini?
Dua hati bercampur emosi, tapi

Ku tak bisa
Jauh
Jauh
Darimu
Ku tak bisa
Jauh
Jauh
Darimu

Sabar-sabar, aku coba sabar
Sadars-sadar, seharusnya kita sadar
Kau dan aku tercipta
Nggak boleh terpisah

Dan tak bisa
Jauh
Jauh
Darimu
Ku tak bisa
Jauh
Jauh
Darimu

Ku tak bisa
Jauh
Jauh
Darimu
Ku tak bisa
Jauh
Jauh
Darimu

Tak bisa
Jauh
Jauh
Darimu
Oh… Oh

Demikian lirik lagu Ku Tak Bisa karya Slank yang sukses dinyanyikan Kris Tomahu pada X Factor Indonesia 2024 Season 4.

 

(Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
baterai lg indonesia
Investasi Besar Baterai Mobil EV Batal di Indonesia, LG Masih Punya Komitmen
Suar Mahasiswa Awards 2025
Suar Mahasiswa Awards 2025: Berkarya Lewat Foto Jurnalistik, Tips dan Trik Tangkap Momen
Chery lepas
Chery Kenalkan Merek Lepas, Ada Kaitan dengan Indonesia?
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
Program DAKOCAN
Program DAKOCAN Pemkab Cirebon, 420 Ribu KIA Telah Dicetak
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.