KPK Temukan Senpi di Rumah Anak Buah Bobby Nasution, Senjata Legal untuk Bela Diri?

Penulis: Saepul

kpk senpi
(Tangkap layar/X)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — Persatuan Menembak Sasaran dan Berburu Indonesia (Perbakin) buka suara, terkait temuan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) senjata api (senpi) dari kediaman eks Kepala Dinas PUPR Sumatera Utara, Topan Ginting.

Terkait hal itu, Humas Parbakin Sumut Hanjaya Tipan menegaskan, bahwa kepemilikan senpi tersebut adalah sah. Ia menyebut, penggunaan senjata bareta adalah tipe umum digunakan sebagai keperluan bela diri dan olah raga menembak.

“Itu adalah senjata legal dan telah terdaftar di Perbakin sah dan hari ini saya berbicara di depan rekan-rekan semua beliau ini masih aktif sebagai ketua harian Perbakin kota, Ketua Harian Kota Medan,” ucap Hanjaya dalam tayangan stasiun televisi Metro TV, Minggu (06/07/2025).

BACA JUGA:

KPK Tunggu Apa untuk Periksa Bobby Nasution?

Soal Korupsi Proyek Jalan Sumut, KPK Buka Peluang Periksa Bobby Nasution

Ia juga menegaskan, senjata yang dimiliki anak buah Bobby Nasution tersebut legal dan berizin resmi dari Mabes Polri.

Ia mengklaim, telah berkoordinasi langsung dengan pihak Intel Cam Mabes Polridan menyebut senjata itu dikategorikan sebagai bela diri.

Lebih lanjut, Sanjaya, eks Kadis  PUPR Sumut Topan Ginting yang merupakan anak buah Gubernur Sumut Bobby Nasution masih terdaftar resmi sebagai Ketua Harian Perbakin. Meski sudah menjadi tersangka, sampai kini status topan di Perbakin belum dicopot.

(Saepul)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Batik Depok, Rumah Batik Depok
Mengintip Proses Kreatif Batik Depok di Balik Keindahan Motifnya
Penjelasan Persib Soal Keikutsertaan Ferdiansyah dan M. Adzikry di Piala Presiden 2025
Penjelasan Persib Soal Keikutsertaan Ferdiansyah dan M. Adzikry di Piala Presiden 2025
istri bupati enrekang
Video Istri Bupati Enrekang Sulsel Kena Komentar Nyelekit saat di Santiago Bernabeu, Netizen: Sadar Diri!
mobil propam tabrak lari
Mobil Propam Polres Tapanuli Diduga Lakukan Tabrak Lari, Perekam: Wah Gila!
Disdukcapil Kota Bandung Pastikan Proses Mudah dan Sesuai Aturan
Pindah Alamat? Disdukcapil Kota Bandung Pastikan Proses Mudah dan Sesuai Aturan
Berita Lainnya

1

The Klan Unity, Puncak Acara 37th Bikers Brotherhood 1%MC Indonesia

2

Remu Suzumori Masuk Daftar 7 Aktris Paling Sukses di Jepang

3

Hyundai Siap Bawa Mobil Baru ke Indonesia, Stargezer Terbaru Siap Bikin Rival Panas Dingin?

4

Konser Reuni Oasis Berhasil, Tapi Kolaborasi dengan Adidas Banjir Kritik dan Drama!

5

Dukung Akses Pendidikan Tinggi Bagi Putra-Putri Daerah Terbaik, PT Pertamina Hulu Indonesia Kembali Gulirkan Program Beasiswa Sobat Bumi Kalimantan
Headline
Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi
Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, Jadwal Penerbangan Kupang-Maumere Terdampak
Gempa Guncang Kabupaten Pangandaran Magnitudo 5,1 Tak Berpotensi Tsunami
Gempa Guncang Kabupaten Pangandaran Magnitudo 5,1 Tak Berpotensi Tsunami
Bangunan Enam Lantai di KBU Disegel, Diduga Langgar Izin dan Aturan Tata Ruang
Bangunan Enam Lantai di KBU Disegel, Diduga Langgar Izin dan Aturan Tata Ruang
Teras Cihampelas Dibongkar? DPRD Minta Kajian Menyeluruh dan Solusi Pengganti
Teras Cihampelas Dibongkar? DPRD Minta Kajian Menyeluruh dan Solusi Pengganti

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.