Jangan Ditiru, Emak-emak Cuci Motor Pakai Air Laut

emak-emak cuci motor (2)
foto tangkap layar (Instagram/@fakta.suroboyo)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Beredar unggahan video seorang emak-emak mencuci motor menggunakan air laut, viral di media sosial.

Seperti yang dilihat dalam unggahan dari halaman akun Instagram @fakta.suroboyo, emak-emak berhijab itu asik mencuci motor dipinggir pantai.

Emak-emak itu memanfaatkan sapuan air, yang kemudian dituai dan dibaluri pada motornya. Emak-emak itu tampak serius mencuci motor, dengan sesekali menyikat bagian motor.

BACA JUGA: Ikuti Tips ini Merawat Motor Sederhana, Bikin Awet dan Aman

“Hemat air dan biaya steam, ibu ini berinisiatif mencuci motornya secara gratis dengan air laut yang melimpah,” tulis keterangan akun tersebut.

Sontak, video tersebut menuai komentar dari netizen. Mereka kebanyakan menyayangkan wanita itu yang harus mencuci motor dengan air laut. Pasalnya, air laut rentan merusak beberapa komponen motor, terutama bisa membuat korosi.

“Dari ibu ini kita belajar.. kenapa seorang wanita musti cerdas…selain buat value dirinya juga madrasah pertama anak2nya… smg buibu diluar sama cerdas g harus sekolah tinggi2 ko… contoh simpelnya gak ngeyel dikasih tau fakta drpd mitos,” tulis seorang netizen.

“Pasti dulu waktu sekolah pelajaran ipa nya sering bolos wkwk,” timpal netizen lagi

Mengapa Air Laut Bisa Mmebuat Korosi?

Alasan mengapa objek-objek yang mengandung besi atau baja tidak disarankan terkena air laut, Faktor yang membuat korosi adalah, karena air laut mengandung senyawa asam.

Senyawa asam ini akan bereaksi  dengan selaput pasif pada beton yang bersifat basa, sehingga selaput pasif akan rusak dan baja tulangan akan terkorosi.

 

 

(Saepul/Usamah)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
bank bjb ASRRAT 2024
bank bjb Raih Platinum Rank di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating (ASRRAT) 2024
Klasemen PSBS Biak
Debutan Liga 1 Masuk 10 Besar Klasemen, PSBS Jadi Ancaman Tim Papan Atas
Masa tenang pilkada 2024
Sambut Masa Tenang Pilkada, RK Pilih Wisata Kuliner Bareng Istri
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
surat Suara tertukar, Pilkada 2024
Ribuan Surat Suara Pilkada 2024 Bogor Jabar dengan Serang Banten, Tertukar!
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
BMKG: Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju, ABK Indonesia Belum Ditemukan