Euis Ida Wartiah Ikuti Rapat Paripurna DPRD Jabar

Euis Ida Wartiah Ikuti Rapat Paripurna DPRD Jabar
Euis Ida Wartiah Ikuti Rapat Paripurna DPRD Jabar (Istimewa)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Euis Ida Wartiah mengikuti Rapat Paripurna DPRD Jabar pada Kamis (10/4/2025).

Rapat tersebut beragendakan Pengambilan Sumpah Pengganti Antara Waktu Anggota DPRD Jabar Sisa Masa Jabatan 2024-2029 dari Fraksi PAN atas nama Toto Suharto.

Selain itu, agenda lainnya adalah Laporan Reses Masa Sidang II Tahun Sidang 2024/2025.

BACA JUGA:

Euis Ida Wartiah dan Komisi III Kunjungi P3D Kabupaten Bandung Barat

Euis Ida Wartiah Minta P3D Kabupaten Bandung Tingkatkan Pendapatan Daerah

“Saya sebagai bentuk tanggungjawab sebagai anggota dewan hadir dalam Rapat Paripurna ini yang punya dua agenda penting,” ujar Euis.

Selain rapat, kegiatan ini juga menjadi ajang silaturahmi antar wakil rakyat pasca Hari Raya Idul Fitri 1446 H.

Acara tersebut dihadiri oleh hampir semua anggota dewan serta para jajaran pimpinan DPRD Provinsi Jawa Barat.

“Alhamdulillah seluruh agenda kegiatan bisa berjalan lancar dan sukses,” kata Euis yang merupakan anggota Komisi III ini.

(TM)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
BLT UMKM
CEK FAKTA: BLT UMKM Rp5 Juta
honda p7
Honda Rilis P7, Berbalut Premium dan Daya Jelajah Jauh
Tung Tung Sahur
Viralnya 'Tung Tung Sahur': Suara Kentungan Bikin Netizen Ketakutan
Fetty Anggraenidini.
Fetty Anggraenidini Soroti Kasus Dokter Kandungan di Garut yang Viral
Nadya Arina
‘Sah! Katanya’ Angkat Dilema Cinta dan Keluarga, Begini Pengalaman Nadya Arina
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Real Madrid vs Arsenal Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Inter Milan vs Bayern Munchen Selain Yalla Shoot

4

Link Live Streaming Borussia Dortmund vs Barcelona Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
anak lindas ayah
Viral, Kekejian Anak Lindas Ayah Pakai Mobil hingga Tewas!
KDM Sengketa Lahan sukahaji
KDM Pastikan Bantuan Rp10 Juta Per KK Penghuni Lahan Sengketa Sukahaji
Dokter cabul Garut tersangka - Instagram Humas Polda Jabar
Dokter Cabul Garut Resmi Tersangka, Ancaman 12 Tahun Penjara!
Tim SAR Gabungan Temukan Korban Tertimbun Longsor di Subang dalam Kondisi Meninggal
Tim SAR Gabungan Temukan Korban Tertimbun Longsor di Subang Meninggal Dunia

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.