dr Zaidul Akbar: Sering Makan Kacang Almond, Kulit Muka Auto Glowing

dr Zaidul Akbar kacang almond
(Foto:Pixabay).

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Almond adalah jenis kacang yang kaya akan lemak, protein serta vitamin E yang mampu mencerahkan kulit wajah. Selain itu, kacang almond mampu memberikan nutrisi ke dalam lapisan skin barrier, sehingga masalah seperti jerawat, flek hitam hingga eksim dapat teratasi.

“Bagi ibu-ibu tidak perlu banyak make up makeupan. Cukup makan kacang almond yang kaya mineral sama vitamin e, muka anda akan glowing dengan sendirinya,” kata dr Zaidul Akbar melansir kanal Youtube Bamol TV, Sabtu (16/12/2023).

Menurut Zaidul, ada beberapa jenis kacang-kacangan yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Apabila dikonsumsi secara rutin akan berdampak baik bagi kesehatan.

“Kalau anda tahu jenis kacang kacangan anda pasti cinta banget. Almond salah satu kacang yang terbaik, apabila mengkonsumsi kacang almont rutin 7 butir sehari resiko penyakit jantung akan menurun karena dalam almont tinggi sekali kandungan magnesium,” ucapnya.

BACA JUGA: Resep dr Zaidul Akbar: Hindari Jenis Makanan Ini, Perut Buncit Kempes dalam 7 Hari

Zaidul mengungkapkan, ada banyak pesan yang masuk ke handphonenya memberikan testimoni mengenai khasiat kacang almond.

“Banyak yang DM ke saya ibu-ibu.Setelah rutin mengkonsumsi kacang almond, mukanya jadi kinclong.Kalau belum waktunya tua, sel itu akan balik lagi. Maka jangan racuni wajah kita dengan bahan bahan kimia mulai sekarang,” pungkas Zaidul.

 

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Yolla
5 Prestasi Yolla Yuliana dalam Dunia Voli
barcode pertamina solar subsidi (
Cara Daftar Barcode Pertamina untuk Beli Solar Subsidi
TikTok gift
Ini Harga Gift Paus di TikTok dan Cara Menggunakan Fiturnya
Puncak
Destinasi Wisata Instagramable di Puncak Bogor yang Wajib Dikunjungi
Kanada Melaju Keperempat Final Copa America 2024
Imbang dengan Chile, Kanada Melaju Keperempat Final Temani Argentina di Copa America 2024
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

3

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

4

Chile Vs Kanada Copa America 2024 Adu Taktik Menuju Perempat Final

5

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak
Headline
Manchester United Incar Matthijs De Ligt
Manchester United Incar Matthijs De Ligt Dari Bayern Munich
Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024
Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024
Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2023
Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Chile Vs Kanada Copa America 2024
Chile Vs Kanada Copa America 2024 Adu Taktik Menuju Perempat Final