Daftar Loker Perusahaan BUMN Oktober 2023, KAI hingga PLN

loker BUMN
foto (UMSU)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Teruntuk masyarakat yang ingin berkarir di instansi pemerintahan di bawah naungan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) bulan Oktober 2023 ini, sejumlah perusahaan untuk beberapa posisi sedang membuka lowongan kerja (loker).

Adapun perusahaan BUMN  yang membuka loker adalah PT Angkasa Pura I, dan anak perusahaan PT Kereta Api Indonesia (KAI), yakni PT Reska Multi Usaha (KAI Services). Lalu PT ASABRI, dan PT PLN.

Loker BUMN Oktober 2023

Dari masing-masing perusahaan tersebut membuka posisi berbeda-beda, begitupun dengan syaratnya. Beberapa posisi di bawah ini untuk dilamar oleh berbagai lulusan dan jurusan.

BACA JUGA: Loker Paruh Waktu: PT PIS Buka Rekrutmen untuk 1.000 Leader

Adapun rincian masing-masing loker berikut ini:

1. PT Angkasa Pura I

PT Angkasa Pura I membuka lowongan untuk posisi Operation Officer, Mechanical Officer, Electronic Officer, Human Capital and General Services Officer, Electrical Officer, dan Non Terminal Officer.

Untuk melihat kualifikasi lowongan dapat mengunjungi link ini dan formulir lowongan melalui link ini

2. KAI Services

KAI Services membuka lowongan untuk posisi Organization Development Staff. Kualifikasi loker ini sebagaimana berikut:

  • Pria dan Wanita.
  • Usia 18 dan maksimal 27 tahun.
  • Pendidikan minimal S1 Psikologi, Manajemen, Hukum, MSDM.
  • Berpengalaman 1 tahun di bidang OD (Organization Development) dan/atau tersertifikasi BNSP OCDP.
  • Pernah terlibat dalam project OD (Organization Development).
  • Mengerti pengoperasian SAP HCM modul OM dan PD (prioritas).

Pendaftaran lowongan dilakukan secara online melalui link ini

3. PT Asabri

PT Asabri sedang membuka lowongan untuk mengisi posisi Staf Bidang Layanan Pelanggan. Lowongan ini untuk lulusan D4/S1 terakreditasi, dengan jurusan yang diutamakan adalah Manajemen/Administrasi Bisnis atau jurusan lain yang relevan.

Berikut syarat lengkap lowongan:

  • Usia minimal 20 tahun dan maksimal 30 tahun per tanggal 1 Desember 2023
  • Terbuka untuk fresh graduate, diutamakan memiliki pengalaman magang atau pengalaman sebelumnya dalam bidang layanan pelanggan akan menjadi nilai tambah.
  • Memiliki Kemampuan komunikasi verbal dan tertulis yang baik.
  • Mampu mengoperasikan Microsoft Office (Word, Excel, PowerPoint, Outlook) dengan baik.
  • Memiliki keterampilan interpersonal yang kuat dan orientasi pada pelayanan pelanggan.
  • Memiliki keterampilan pengelolaan arsip dan administrasi yang solid.
  • Memiliki pemahaman literasi komputer yang baik dan digital mindset.
  • Memiliki keahlian dalam menyelesaikan masalah dan penyelesaian konflik.
  • Memilik keinginan untuk belajar dan berkembang dalam peran ini.
  • Memiliki pengetahuan dalam industri keuangan atau asuransi akan dihargai.
  • Bersedia ditempatkan pada Unit Kerja Perusahaan di seluruh wilayah Indonesia.
  • Diutamakan berdomisili di Pontianak dan sekitarnya.
  • Penempatan: Kantor Cabang Pontianak.

4. PT PLN

Terakhir loker dari BUMN ada perusahaan PT PLN bagi putra-putri asli Maluku dan Nusa Tenggara. Posisi yang dibuka, yakni:

  • Pemeliharaan Transmisi dan Gardu Induk Pemeliharaan Distribusi: S1 Teknik Elektro (Arus Kuat).
  • Manajemen Konstruksi: S1 Teknik Sipil.
  • Pemeliharaan Pembangkit: S1 Teknik Mesin.
  • Pemasaran dan Pelayanan Pelanggan: S1 Teknik Industri.
  • Pemasaran dan Pelayanan Pelanggan: S1 Manajemen Bisnis.
  • Pemasaran dan Pelayanan Pelanggan: S1 Manajemen Pemasaran.
  • Akuntansi: S1 Akuntansi.
  • Keuangan: S1 Manajemen Keuangan.
  • Pemeliharaan Distribusi: D3 Teknik Elektro.

Bagi Anda yang tertarik mengikuti rekrutmen pendaftaran di PLN, silahkan klik link di bawah ini:

REKRUTEMEN PLN

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Menkomdigi Tegaskan Tingkatkan Pengawasan Situs Judi Online
Menkomdigi Tegaskan Tingkatkan Pengawasan Situs Judi Online di Indonesia
Mobil TV Nasional Alami Kecelakaan Parah di Tol Pemalang
Sopir Truk Penabrak Mobil TVOne Terancam 6 Tahun Penjara!
tom lembong korupsi impor gula-4
Status Tersangka Jadi Sorotan, Tom Lembong Bakal Diperiksa Lagi!
Persebaya-Lanjutkan-Tren-Bidik-Kemenangan-Saat-Lawan-PSS-1692691134-27212836
Persebaya Duduki Puncak Klasemen Usai Tumbangkan PSIS Semarang 1-0
DPRD Kota Bandung Umumkan Formasi Lengkap Pimpinan DPRD
DPRD Kota Bandung Umumkan Formasi Lengkap Pimpinan DPRD
Berita Lainnya

1

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

2

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional

5

Pemkot Bandung Tekankan Pentingnya Pengelolaan Sampah dengan Skema Tata Kelola Pengolahan Sampah Terstruktur
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat