Catat Janji Mahfud MD Jika Terpilih, Permudah Bangun Rumah Ibadah

mahfud md gibran
Cawapres Mahfud MD. (Foto: Youtube/KPU)

Bagikan

SUMUT,TM.ID: Calon wakil presiden Mahfud MD memberikan janji bakal menjamin kebebasan, keamanan, dan kenyamanan beragama untuk semua seluruh rakyat Indonesia.

Mahfud MD menegaskan hal itu ketika dirinya berkampanye di Lapangan Kompleks Meranti Land Jalan Asahan, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, Minggu (28/1) kemarin.

Pasangan dari Ganjar Pranowo itu mengatakan, perlindungan kebebasan beragama sesuai dengan ajaran agama masing-masing.

“Selain melindungi, kami juga akan memfasilitasi untuk mempemudah bagi setiap warga negara mendirikan dan beribadah di rumah ibadah masing-masing,” ucap Mahfud MD.

BACA JUGA: Ganjar Pranowo Singgung Regulasi Khusus Buat Seniman Kreatif

Mahfud juga menyebut, hak beribadah adalah hak pribadi setiap orang. Jadi kebijakan mengenai ibadah, bukanlah hitung-hitungan berdasarkan jumlah pemeluk.

“Melaksanakan ibadah itu bukan berdasarkan hitung-hitungan jumlah pemeluk, bukan yang lebih banyak pemeluknya lalu diistimewakan karena hak untuk beribadah itu hak pribadi setiap orang,” kata Mahfud.

Dalam kampanye akbar yang dilaksanakan tersebut, turut dihadiri lebih dari 10 ribu orang yang menjadi pendukungnya.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PLTB Cirebon
Investasi Rp2 Triliun, Proyek PLTB Cirebon Diharapkan Dorong Transisi Energi Nasional
Suar Mahasiswa Awards 2025
Jangan Asal Tulis! Ini Cara Bikin Caption Foto Jurnalistik yang Kuat dan Informatif
Suar Mahasiswa Awards 2025
5 Kampus yang Ikut Suar Mahasiswa Awards 2025, Kamu Siap Unjuk Karya?
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.