Catat! Ini Daftar Nomor Layanan Darurat yang Wajib Disimpan saat Mudik Lebaran

Penulis: Vini

Nomor darurat mudik
Ilustrasi. (Pixabay)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Mudik saat Hari Raya Idul Fitri merupakan salah satu kegiatan tahunan yang dinanti oleh muslim di Indonesia. Namun, pada saat mudik pastikan untuk menyimpan nomor layanan darurat yang bisa dihubungi jika terjadi kendala saat perjalanan mudik.

Menyimpan nomor layanan darurat sangat penting dan cukup berguna pada saat mudik lebaran, Sebab, perjalanan jauh saat mudik memiliki berbagai macam risiko, seperti macet, gangguan kendaraan, hingga sejumlah bantuan yang membutuhkan pertolongan yang cepat.

Berikut adalah nomor-nomor layanan darurat yang penting untuk saat mudik Lebaran.

Nomor Darurat dan Layanan Penting

Berikut daftar nomor yang dapat membantu pemudik dalam berbagai situasi:

1. Layanan Darurat Umum

Call Center Darurat (semua layanan) – 112

Polisi (Polri) – 110

Ambulan (PSC 119) – 118 & 119

Pemadam Kebakaran – 113

Badan SAR Nasional (Basarnas) – 115

Posko Mudik Kementerian Perhubungan – 151

2. Layanan Jalan Tol dan Transportasi

Call Center Jasa Marga (Informasi jalan tol & lalu lintas) – 14080

Call Center PT KAI (Kereta Api Indonesia) – 121 / (021) 121

Call Center DAMRI (Bus Antar Kota/Provinsi) – (021) 1500825

Call Center ASDP Indonesia Ferry (Penyeberangan Kapal) –
(021) 191

Call Center Angkasa Pura (Bandara) – 172

BACA JUGA:

2 Cara Cek Prakiraan Cuaca, Pemudik Wajib Tahu!

Cara Cek Indek UV Saat Mudik Lebaran 2025

3. Layanan Kesehatan dan Energi

Posko Kesehatan Kementerian Kesehatan – 1500567

Pelayanan Darurat BPJS Kesehatan – 1500400

Call Center Pertamina (Informasi BBM & SPBU) – 135

Call Center PLN (Gangguan Listrik) – 123

BMKG (Informasi Cuaca dan Prakiraan) – (021) 6546315 / 6546317

Menyimpan sejumlah daftar nomor layanan darurat paa saat mudik, akan membantu anda dalam menghadapi berbagai situasi yang dialami saat perjalanan jauh. Semoga perjalanan Anda aman, nyaman, dan selamat sampai tujuan.

(Virdiya/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mobil damkar
2 Mobil Damkar Dikerahkan untuk Tangani Kebakaran di Gang Guntur Cianjur
Pengancaman dan kekerasan
Pelaku Pengancaman Terkait Pengelolaan Lahan Parkir di Bekasi Dibekuk Polisi
Ganja
Peredaran Ganja 6 Kg di Jaktim Berhasil Digagalkan
Ojol Bandung
Viral! Ojol Bandung Tambal Jalan Pakai Uang Sendiri "Nggak Nunggu Janji"
Akhmad Marjuki
Disambut Bang Maja, Doa Haru Sertai Akhmad Marjuki dari Seniman Betawi untuk Golkar Bekasi!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Fakultas Komunikasi dan Ilmu Sosial Telkom University Dorong Digitalisasi Promosi Wisata Desa Sugihmukti Lewat Produksi Video Profil

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming AC Milan vs Bologna Final Coppa Italia 2024/25 Selain Yalla Shoot
Headline
anggota dprd lampung utara
Usai Viral Sawer DJ, Anggota DPRD Lampung: Bukan Melanggar Norma!
Gunung Cikuray Garut - Pendaki Hilang - Foto Kuttab Digital
Pendaki Asal Karawang Hilang di Gunung Cikuray Garut, Tim SAR Lakukan Operasi Pencarian
ijazah jokowi
Polemik Ijazah Jokowi, Rektor dan Dekan UGM Digugat Rp69 Triliun!
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.