Bobby Nasution Cari Tanggal Cantik Kembalikan KTA PDIP

Wali Kota Medan, Bobby Nasution. (Foto: Dok Pemko Medan)

Bagikan

MEDAN,TM.ID: Ada rencana yang akan dilakukan oleh Wali Kota Medan, Bobby Nasution untuk mengembalikan kartu tanda anggota (KTA) PDI Perjuangan.

Dia masih mencari waktu untuk mengembalikan KTA PDIP itu secara sendiri. Dia diberikan tenggat waktu tujuh hari. Meskipun sudah lewat dari batas waktu, Bobby mengaku akan mengembalikan KTA yang sudah diminta.

Katanya dia sedang mencari mencari tanggal cantik untuk pengembalian KTA itu.

BACA JUGA: Bobby Nasution Dukung Prabowo-Gibran, Hasto Bilang Sudah Membangkang

“Pokoknya sesuai dengan yang kemarin, nanti akan dikembalikan. Saya juga sudah berkoordinasi dengan sekretaris, nanti kita cari tanggal cantiknya, ” jelas Bobby di kantor Wali Kota Medan, Senin (13/11/2023) malam.

Ketika menyinggung soal dirinya apakah pasti akan mengembalikan KTA PDIP, Bobby mengaku mengaku bakalan dikoordinasikan lagi.

“Nanti akan kita koordinasikan lagi, ” jelasnya.

Wali Kota Medan Bobby Nasution sudah mendeklarasikan diri bersama relawan barisan pengusaha pejuang, mendukung pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka di tanggal 8 November 2023 kemarin.

Kendati demikian, menantu Presiden Joko Widodo itu tetap jadi kader dari partai berlambang banteng moncong putih.

Kata dia perbedaan pandangan tersebut karena pasangan Prabowo-Gibran pantas menjadi calon presiden dan calon wakil presiden ditahun 2024 mendatang.

Bahkan Bobby Nasution sudah sudah meminta izin ke Dewan Pimpinan Pusat PDIP untuk kegiatan deklarasi tersebut.

BACA JUGA: PDI Perjuangan Menyerang Akibat Kepongahan Jokowi dan Gibran

“Saya sudah menyampaikan yang pasti, yang saya sampaikan kemarin dan tidak ada yang saya tutupi, saya menyampaikan tentunya sebagai kader saya masih ingin jadi kader PDIP Perjuangan,” kata dia tegas.

“Namun dalam menitipkan nasib bangsa para calon presiden dan wakil presiden, mungkin berbeda ini saya sampaikan ke DPP PDIP kemarin. Dan kemarin saya juga meminta izin ke DPP untuk kegiatan mendeklarasikan,” lanjutnya.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Lirik Gandrung Naek tokecang - Puspa Karima
Lirik Gandrung Naek Tokecang - Puspa Karima
polres cianjur, perang sarung
Polres Cianjur Siapkan Tim Khusus Patroli Siber, Cegah Perang Sarung dan Tawuran
sering kencing setelah sahur
Sering Kencing Setelah Sahur? Cek Penyebabnya!
harga bbm pertamina shell
Harga BBM Shell, Pertamina dan BP AKR Awal Maret 2025, Pilih yang Konsumtif!
Pelecehan verbal Driver Taksi Online
Perempuan 16 Tahun Jadi Korban Pelecehan Driver Taksi Online
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Antasena ITS Team Buat Mobil Berbahan Bakar Hidrogen dan Raih 4 Juara Sekaligus di Qatar

4

Sukatani Tolak Jadi Duta Polri, Akui Diintimidasi!

5

Muhammadiyah Dinobatkan Jadi Ormas Islam Terkaya di Dunia
Headline
2 Orang Meninggal di Puncak Cartenz Papua
2 Orang Meninggal di Puncak Cartenz Papua, Fiersa Besari Ikut dalam Pendakian, Ini Kronologi
susu kecoak
Tren Superfood! Susu Kecoak 3 Kali Lebih Bergizi dari Susu Sapi
muhammadiyah ormas
Muhammadiyah Dinobatkan Jadi Ormas Islam Terkaya di Dunia
band sukatani intimidasi
Sukatani Tolak Jadi Duta Polri, Akui Diintimidasi!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.