Berantas Thrifting, Polisi Sita 7.113 Bal Pakaian Bekas di Jakarta dan Bekasi

Thrifting
(web)

Bagikan

JAKARTA, TM.ID: Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Polri  melakukan penertiban dari sejumlah pelaku bisnis pakaian bekas impor atau thrifting dengan melakukan penyitaan.

Dittipideksus berhasil mengamankan barang bukti produk thrifting yang didapati dari gudang di Jakarta dan Bekasi pada Senin (20/3/2023).

Polri bersama Tim Direktorat Jenderal (Ditjen) Bea Cukai berhasil mengamankan sebanyak  7.113 bal pakaian bekas

BACA JUGA: Soal TBC, Kemenkes Lacak Hingga ke Rumah Penduduk

“Penindakan ini merupakan tindak lanjut dari arahan Presiden Joko Widodo kepada Pak Kapolri (Jenderal Listyo Sigit Prabowo) terkait importasi pakaian bekas,” ucap Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Polri, Brigjen Pol Wisnu Whisnu.

Wisnu menyebut,  lokasi yang terjaring razia ini pertama di Jakarta itu berada di kawasan Pasar Senen Blok III, Jakarta Pusat.

“Di Pasar Senen Blok III itu, tim melakukan pemeriksaan terhadap pengelola inisial YD,” ujarnya.

Lokasi kedua berada di Gudang Jalan Kramat Soka Nomor 19 RT 002 RW 002, Kelurahan Kramat, Kecamatan Senen. Total 600 barang bukti diamankan petugas.

“Pemilik gudang ini atas inisial T disewakan kepada inisial PN,” ucap Whisnu kepada wartawan.

Sedangkan lokasi di Jalan Raya Samudera Jaya, Kecamatan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi Jawa Barat menjadi tempat penggerebekan ketiga, yang mengamankan 6.000 pakaian bekas import.

“Berdasarkan keterangan penjaga gudang, pemiliknya berinisial MS,” ujarnya.

BACA JUGA: Kemensos Tak Miliki Anggaran untuk Bantu Penderita Gagal Ginjal Akut

(Saepul/Dist)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
suzuki fronx
Menuju Indonesia, Suzuki Fronx Versi India dan Jepang Punya Perbedan!
bersin saat memasak cabai
Kenapa Sering Bersin Saat Memasak Cabai?
paus fransiskus meninggal
Apa Itu Tanatopraksi? Ada Dalam Proses Pemakaman Paus
mobil listrik pevs 2025
Daftar Mobil Listrik Siap Meluncur di PEVS 2025, Ada Merek Lokal!
pemakaman paus fransiskus
Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus, Jokowi Ada di Barisan Paling Depan
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

3

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Persib Menggila, Gasak PSS Sleman Dengan Skor Telak
Persib Menggila, Gasak PSS Sleman Dengan Skor Telak
Hadapi Gempa Megathrust, BMKG Tekankan Pentingnya Mitigasi
Hadapi Gempa Megathrust, BMKG Tekankan Pentingnya Mitigasi
Real Madrid
Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025
Farhan Bakal Segera Evaluasi Pengelola Terkait 18 Pasar di Kota Bandung Penuh Sampah
Farhan Bakal Segera Evaluasi Pengelola Terkait 18 Pasar di Kota Bandung Penuh Sampah

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.