Usai Cidera, Aryna Sabalenka Siap Berlaga

Aryna Sabalenka
(Foto: Wryite).

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID – Petenis peringkat 3 dunia, Aryna Sabalenka bebagi kabar gembira terkait kondosi terbaru, usai mengalami cidera bahu, yang memaksanya harus mundur dari turnamen Wimbledon dan Olimpiade Paris.

Sabalenka mengumumkan bahwa bahunya telah pulih dan dia siap kembali bermain tenis.

Melalui Instagram, Sabalenka berbagi kabar gembira kepada penggemarnya bahwa dia akan mulai berlatih tenis lagi dalam waktu dekat.

“Ultrasound terakhir saya memperlihatkan bahwa bahu saya telah pulih, jadi saya akan mulai bermain tenis lagi pada pekan ini,” tulis Sabalenka di akun Instagramnya, dikutip Jumat (19/7/2024).

Dia juga mengkonfirmasi partisipasinya di Washington Open, di mana dia akan tampil untuk pertama kalinya sejak beberapa tahun terakhir.

BACA JUGA: Petenis Ceko Barbora Krejcikova Juarai Wimbledon 2024

Petenis berusia 26 tahun ini memiliki ambisi besar untuk menambah koleksi gelar Grand Slamnya.

Meskipun harus absen dari Wimbledon, dia tetap menargetkan keberhasilan di turnamen pemanasan menuju US Open.

Sabalenka telah mengukir sejarah dengan dua gelar Grand Slam tunggal di Australian Open dan gelar ganda putri di US Open 2019 serta Australian Open 2021 bersama Elise Mertens.

Pada US Open musim lalu, Sabalenka mencapai final sebelum kalah dari Cori Gauff.

Ia berharap untuk kembali ke level terbaiknya di Flushing Meadows, New York, dalam upaya meraih prestasi lebih tinggi di panggung Grand Slam.

 

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
FILM MOANA 2
Lyodra Dipercaya Jadi Pengisi Soundtrack Film Moana 2 Versi Indonesia!
fuel pump mobil pertamax (2)
Viral Fuel Pump Rusak Gegara Pertamax, Pertamina Lakukan Pengujian
film moana 2
Sinopsis Film Moana 2, Tayang Besok 27 November!
KONSER LINKIN PARK
Cek, Jadwal Penjualan Tiket Konser Linkin Park di Jakarta!
Arafah Rianti
Rental PS Milik Arafah Rianti Kemasukan Maling, Pelakunya Masih di Bawah Umur
Berita Lainnya

1

Dikabarkan Dekat dengan Paula, Calon Gubernur Banten Andra Soni Pernah Jadi Kuli Sebelum Sukses

2

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

3

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
praperadilan tom lembong ditolak
PN Jakarta Selatan Tolak Praperadilan Tom Lembong, Hakim Beberkan Alasannya
Piala AFF 2024, Timnas Indonesia, Timnas Vietnam, PSSI, ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Timnas Indonesia Prioritaskan Regenerasi di ASEAN Cup 2024, Target Tetap Final
Fransesco Bagnaia
Francesco Bagnaia: Radio Tim di MotoGP Belum Siap, Apa Manfaatnya?
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia