Antoine Fantino Suami Chef Renatta?

Suami Chef Renatta
Suami Chef Renatta (Foto: dok. instagram @renattamoeloek)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Isu pernikahan Chef Renatta pertama kali mencuat melalui celetukan Vidi Aldiano dalam sebuah podcast. Ini sosok Antoine Fantino yang diduga suami Chef Renatta.

Ungkapan Vidi Aldiano mengisyaratkan bahwa Chef Renatta tidak lagi lajang, memicu spekulasi di kalangan penggemar.

Sorotan kemudian beralih pada Antoine Fantino, seorang bule Prancis yang menjadi suami Chef Renatta. Meskipun begitu, fakta-fakta yang jelas masih menjadi pertanyaan.

Mengutip dari berbagai ini profil lengkap Antoine Fantino yang beredar kabar sebagai suami Renatta.

Profil Antoine Fantino

Antoine Fantino tergolong sosok yang tertutup, termasuk mengunci akun Instagramnya, @antoine_fanti. Meski begitu, sejumlah informasi tentangnya dapat terungkap.

Latar Belakang Pendidikan dan Keahlian

Beberapa tahun lalu, terdapat tangkapan layar LinkedIn yang  Antoine Fantino kaitkan. Dia memiliki pendidikan di LICP dan memiliki keahlian di berbagai bidang, termasuk quality control, quality management, global sourcing, supplier sourcing, dan dekorasi.

BACA JUGA : Suami Chef Renatta Dibongkar Vidi Aldiano

Pengalaman Kerja dan Keahlian Multibahasa

Antoine Fantino, seorang bule asal Prancis, memiliki pengalaman kerja yang cukup solid. Dia pernah bekerja di Pijar Sukma Indonesia sebagai Manager Quality – R&D, di Amadeus-Cades SA sebagai Buyer / Product Manager, dan di Maisons du Monde sebagai Quality Sourcing Manager Southeast Asia. Semua perusahaan ini terkait dengan bidang furniture.

Pendirian Perusahaan

Antoine Fantino mendirikan perusahaan bernama CDL HOME pada Juni 2019, menunjukkan keterlibatannya dalam dunia bisnis.

 

(Hafidah/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
jokowi hadiri pemakaman paus-1
Tiba di Vatikan, Jokowi Bawa Surat Pribadi dari Prabowo
Kembangkan Pasar di Asia Tenggara, VinFast Dipastikan Bangun Pabrik di Indonesia Akhir Tahun Ini
Kembangkan Pasar di Asia Tenggara, VinFast Dipastikan Bangun Pabrik di Indonesia Akhir Tahun Ini
Pemkot Bandung Dorong Penanggulangan HIV/AIDS Secara Holistik
Pemkot Bandung Dorong Penanggulangan HIV/AIDS Secara Holistik
daftar haji cadangan 2025
Simak, Cara Daftar Haji Cadangan 2025!
hasto wahyu
Hasto Disebut Jadi Sumber Uang oleh Wahyu, Ronny Minta KPK Buka CCTV
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.