Angin Puting Beliung Hantam Kawasan Bandung Timur

Angin Puting Beliung Kabupaten Bandung, Rekapitulasi suara
Angin Puting Beliung Hantam Kawasan Bandung Timur (Tangkapan Layar Instagram @infojawabarat)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Angin puting beliung dilaporkan menghantam kawasan Bandung Timur seperti Rancaekek, Cileunyi hingga Jatinangor (Sumedang) pada Rabu (21/2/2024) sore ini sekitar pukul 15:30

Angin puting beliung akibatkan beberapa bangunan rusak di daerah Jl Raya Bandung-Garut, Citanggulun. Selain itu, beberapa pohon tumbang menutup jalan dan mengenai mobil dan motor.

Berdasarkan laporan masyarakat di media sosial munculnya angin puting beliung dengan ukuran raksasa di daerah Rancaekek hari ini (21/2/2024).

 

View this post on Instagram

 

A post shared by RANCAEKEK (@inforck)

Beberapa warga berhasil merekam penampakan angin raksasa tersebut.

“Bagian atap berterbangan di PT Kewalram Rancaekek” tulus akun instagram @bdgtimur

Hingga berita ini diturunkan belum ada keterangan resmi mengenai jumlah kerusakan yang di akibatkan angin puting beliung yang terjadi.

Berdasarkan pantauan Teropong media di akun Instagram @inforck angin puting beliung yang terjadi akibatkan atap rumah beterbangan dan nampak juga bangunan serta pohon yang roboh menimpa beberapa kendaraan.

Selain itupun nampak warga panik dengan kejadian tersebut.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
bank bjb ASRRAT 2024
bank bjb Raih Platinum Rank di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating (ASRRAT) 2024
Klasemen PSBS Biak
Debutan Liga 1 Masuk 10 Besar Klasemen, PSBS Jadi Ancaman Tim Papan Atas
Masa tenang pilkada 2024
Sambut Masa Tenang Pilkada, RK Pilih Wisata Kuliner Bareng Istri
Erick Thohir Maarten Paes
Momen Erick Thohir "Ngedate" Bareng Maarten Paes di Bali
diabetes anak
Marak Kasus Diabetes pada Anak, Kemenkes Ambil Langkah Ini
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
BMKG: Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju, ABK Indonesia Belum Ditemukan
Atletico Madrid Naik Peringkat Dua
Tekuk Perlawanan Alaves 2-1 Atletico Madrid Naik Peringkat Dua