Ajudan Pribadi Bupati Kubar Tak Diberi Jalan, Hajar Sopir Truk Sampai Terkapar

Penulis: Saepul

ajudan bupati sopir truk
Ilustrasi (iStock)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Sebuah video memperlihatkan aksi kekerasan yang diduga dilakukan oleh ajudan Bupati  Kutai Barat (Kubar) kepada sopir truk, viral di media sosial.

Video berdurasi 39 detik yang tersebar tersebut memperlihatkan, ajudan itu menarik dan menendang sopir truk diduga karena tidak diberi jalan.

Peristiwa tersebut diabadikan oleh seorang warga di lokasi kejadian, Jembatan Kinong, Kubar, Kalimantan Timur, pada Rabu (20/12/2023).

BACA JUGA: Viral! 2 Bule Bikin Onar, Diduga Ogah Bayar Perawatan di Nail Art Studio Bali

Pelaku penganiaya dalam video viral itu mengenakan pakaian warna merah berpostur badan tegap, terlihat berusaha menarik pintu truk dan menarik sopirnya untuk keluar.

Usai sopir truk berhasil keluar, ajudan tersebut tanpa basa-basi menendang kepala da terlihat nyaris kehilangan kesadaran. Bupati  FX Yapan nampak melerai keributan yang dilakukan oleh ajudannya.

Si perekam video juga memperlihatkan mobil yang digunakan oleh Bupati dan ajudannya, ialah Toyota Fortuner berplat polisi KT 1961 YP berjenis dinas bupati.

“Bupati Kubar ini, masa Bupati kok seperti itu,” kata si perekam video.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Berita Teropong (@teropongmedia)

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Harga Beras Dunia
Indonesia Setop Impor, Sebabkan Harga Beras Dunia Turun
Akhmad Marjuki
Akhmad Marjuki Hadiri Acara Doa Seniman Betawi untuk Golkar Bekasi
BYD SEAL asap
Asap Putih Keluar dari BYD Seal di Jakbar, karena Masalah Charging?
Ardhito Pramono
Ardhito Pramono Akui Salah Pilih Prioritas!
byd debza d9 phev
Alphard Hybrid Patut Waspada, BYD Beri Sinyal Kehadiran Denza D9 PHEV di Indonesia!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Strategi Bisnis “Purple Cow/ Sapi Ungu”

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Fakultas Komunikasi dan Ilmu Sosial Telkom University Dorong Digitalisasi Promosi Wisata Desa Sugihmukti Lewat Produksi Video Profil

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
anggota dprd lampung utara
Usai Viral Sawer DJ, Anggota DPRD Lampung: Bukan Melanggar Norma!
Gunung Cikuray Garut - Pendaki Hilang - Foto Kuttab Digital
Pendaki Asal Karawang Hilang di Gunung Cikuray Garut, Tim SAR Lakukan Operasi Pencarian
ijazah jokowi
Polemik Ijazah Jokowi, Rektor dan Dekan UGM Digugat Rp69 Triliun!
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.