Xiaomi Redmi Pad Pro Segera Rilis Global, Ini Bocoran Spesifikasinya

Xiaomi Redmi Pad Pro
(Pinterest)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Xiaomi baru saja meluncurkan Redmi Pad Pro di pasar China, dan kabarnya tablet ini akan segera dirilis ke pasar global.

Menurut MySmartPrice, Redmi Pad Pro telah mendapatkan sertifikasi FCC Amerika Serikat, menandakan perangkat ini akan segera hadir di luar China.

Tablet Redmi Pad Pro ini memiliki nomor model 2405CRPFDL dan sudah mendapatkan sistem operasi HyperOS terbaru dari Xiaomi, mengutip dari Gizchina, Rabu (17/4/2024).

Sayangnya, belum ada informasi lebih detail mengenai spesifikasi dan harga Redmi Pad Pro untuk pasar global.

Redmi Pad Pro sendiri adalah tablet yang berposisi sebagai tablet murah, berbeda dengan seri Pad 6 yang merupakan tablet kelas atas mereka yang hadir tahun lalu di Indonesia.

Spesifikasi Redmi Pad Pro:

  • Layar LCD berukuran 12,1 inci
  • Resolusi 2.5K
  • Refresh rate 120Hz
  • Kecerahan maksimum 600 nits
  • Kamera 8MP di sisi belakang dan depan
  • Prosesor Snapdragon 7s Gen 2
  • RAM hingga 8GB
  • ROM hingga 256GB
  • Baterai berkapasitas 10.000mAh dengan pengisian daya 33W

BACA JUGA : Baru Punya Capaian Penjualan, Xiaomi SU7 Sudah Bermasalah

Harga Redmi Pad Pro di China:

  • 6GB + 128GB = 1.499 yuan atau Rp 3,35 juta
  • 8GB + 128GB = 1.599 yuan atau Rp 3,6 juta
  • 8GB + 256GB = 1.799 yuan atau Rp 4 juta

Dengan spesifikasi yang cukup mumpuni dan harga yang terjangkau, Redmi Pad Pro diharapkan dapat menjadi tablet Android alternatif yang menarik bagi konsumen global. Namun, informasi mengenai kapan tablet ini akan dirilis secara global dan berapa harganya di pasar internasional masih belum diungkapkan oleh Xiaomi.

 

(Hafidah Rsimayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PLTB Cirebon
Investasi Rp2 Triliun, Proyek PLTB Cirebon Diharapkan Dorong Transisi Energi Nasional
Suar Mahasiswa Awards 2025
Jangan Asal Tulis! Ini Cara Bikin Caption Foto Jurnalistik yang Kuat dan Informatif
Suar Mahasiswa Awards 2025
5 Kampus yang Ikut Suar Mahasiswa Awards 2025, Kamu Siap Unjuk Karya?
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.