Wulan Guritno Diserang, Jadi Promotor Judi Online Pencipta Kemiskinan

Wulan Guritno di serang
(Instagram : wulanguritno)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Wulan Guritno seorang aktris yang kini ramai di serang netizen. Hal itu terungkap dalam sebuah akun Twitter atau X @PartaiSocmed. Diduga dia dimanfaatkan mafia lobster untuk menyudutkan mantan Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti.

Dalam cuitannya, akun tersebut menyebut Wulan Guritno di coret dari daftar calon anggota legislatif (caleg) karena dugaan penggunaan ijazah palsu. Wulan juga berjasa mempromosikan perjudian online, menciptakan kemiskinan dan kejahatan bagi masyarakat miskin.

Siapa Wulan Guritno yg menyerang @susipudjiastuti dgn mengatasnamakan nasib nelayan tp ada agenda mafia yg dirugikan oleh larangan ekspor benih lobster itu? Dia promotor judi online yg menciptakan kemiskinan & kriminalitas di kalangan rakyat miskin!

BACA JUGA: 846.047 Konten Judi Online Sudah Di-takedown Kominfo

Sontak saja cuitan tersebut mendapati komentar dari netizen. Pasalnya Wulan Guritno pernah mempromosikan judi online dalam media sosialnya. Banyak warganet mempertanyakan Wulan Guritno bisa bebas apakah karena Wulan Guritno atris besar??. Bukan hanya itu Wulan Guritno juga di hujat atas peristiwa ini.

Yang ditangkap hanya selebgram kecil-kecilan,” tulis @tahulah2

“Bjir “game online” Wkwkwk mending mobelejenan aja,” @yoesmitadendry.

Saya baru tau kalau @wulanguritno aktivis judi online. Tapi kok ngakunya aktivis nelayan?,” @kursiputih3

Wulan Guritno membedakan judi saja sulit, yg penting cuan. Skrng sok jadi pemerhati Nelayan,” @serdaduwarteg

BACA JUGA : Foto Kebersamaan Hilang di Instagram, Wulan Guritno dan Sabda Ahessa Putus?

Akun @PartaiSocmed menyebut Wulan Guritno mengambil pekerjaan sebagai simpatisan nelaya,  untuk mencabut larangan ekspor benih lobster. Susi Pudjiastuti melarang ekspor benih lobster pada 2016.

Pasalnya, Wulan Guritno hanyalah seorang aktor. Saat ini ia berperan sebagai simpatisan perikanan untuk mencabut larangan ekspor benih udang. Pihak mana yang paling terkena dampak pelarangan ini? Mafia dan negara Vietnam menguasai pasar lobster dewasa.

Menurut @PartaiSocmed, mafia dan negara Vietnam adalah pihak yang paling terkena dampak dari larangan ekspor benih lobster. Mafia lobster di duga menerima suap dari Edhy Prabowo, Menteri Kelautan dan Perikanan menggantikan Susi Pudjiastuti, untuk mencabut larangan tersebut.

@PartaiSocmed juga menyebut Wulan Guritno berusaha menyudutkan Susi Pudjiastuti. Hal ini untuk mencegah rencana ekspor kembali lobster milik Mafia Lobster.

(Hafidah/Masnur)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
firli bahuri bareskrim (2)
Pengacara Firli Bahuri Minta Kasus Kliennya SP3, Polri: Tak Perlu Ditanggapi
film sekawan limo
Sinopsis Film Sekawan Limo, Horor Campur Komedi!
yamaha nmax mvcagiva xingtu
Motor Kembaran Yamaha Nmax, MVCagiva Xingtu 150 Seharga Honda Beat
Beasiswa Unggulan Masyarakat Berprestasi 2024
Beasiswa Unggulan Masyarakat Berprestasi 2024 Dibuka, Ini Persyaratannya!
Dialog Pajak Persib Bandung
Dialog Pajak, Persib Kunjungi KPP Madya Bandung
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Jangan Yalla Shoot, Ini Link Streaming Portugal Vs Slovenia Babak 16 Besar Euro 2024

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Eskalator di Mal PVJ Bandung
Remaja Terjepit Eskalator di Mal PVJ Bandung, Alami Patah Tulang
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024, Skor 1-0
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024: Selecao das Quinas Menang Adu Penalti
ilmuan jepang
Ngeri, Ilmuwan Jepang Ciptakan Robot Pakai Kulit Hidup Manusia