Viral, Tukang Parkir Mirip Bruno Mars Netizen: Cari Kosan Sebelum Ngonser!

tukang parkir mirip bruno mars
(Tiktok @spiyoooon)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Baru-baru ini netizen heboh dengan sosok tukang parkir yang memiliki kemiripan dengan penyanyi Bruno Mars. Hal ini bermula saat akun TikTok @spiyooonnnn membagikan sebuah video yang memperlihatkan salah seorang tukang parkir.

“Info Bruno Mars terkini,” tulis akun @spiyooonnnn.

@spiyooonnnn

info bruno mars terkini

♬ original sound – block me if u know me irl – block me if u know me irl

Dalam video tersebut, pemilik akun merekam momen tersebut dari dalam mobil. Ia merekam di mana juru parkir sedang berbincang dengan seorang pengendara kendaraan roda yang ingin keluar dari area parkir.

“An*r Bruno Mars, Bruno Mars,” ujarnya histeris sambil tertawa.

Dari rekaman video tersebut, juru parkir memang memiliki kemiripan dengan pelantun 24K Magic. Nampak juru parkir yang belum diketahui identitas dan lokasi asalnya itu mengenakan topi merah muda dengan kacamata hitam.

Juru parkir tersebut juga memakai handuk di lehernya dengan pakaian berwarna biru, celana hitam, dan membawa bendera semaphore pramuka.

Sontak unggahan tersebut menuai ragam komentar dan reaksi dari netizen. Banyak yang ikut setuju dengan kemiripan tukang parkir tersebut dengan Bruno Mars.

Bahkan, ada banyak komentar nyeleneh dan lucu yang memenuhi kolom komentar unggahan akun @spiyooonnnn. Ada yang meminta untuk mempertemukannya dengan Bruno Mars saat konser di Jakarta pada September 2024 mendatang.

bjiiirrrr gakuat, mana mirip banget lagi😭😭😭” kata akun @addngeo

Lebih bruno mars daripada bruno mars sendiri” kata @caca

gw hampir tiap hari lewat sana kok ngga ngeh yaaa wkwkwkwkwk🤣🤣🤣🤣” kata @Raa

Bruno lagi nyari kos buat persiapan konser nanti 😭” kata @thyu

BACA JUGA: Tiket Konser Bruno Mars Ludes, Promotor Tambah Hari Pertunjukan

Sebagai informasi penyanyi Bruno Mars akan gelar konser bertajuk “24K Magic Live!” di Jakarta Internasional Stadium (JIS), Jakarta Utara selama tiga hari pada 11, 13-14 September 2024.

 

(Kaje/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
One Piece 1147
One Piece 1147 Siap Rilis 27 April, Cek Spoilernya!
golkar prabowo pilpres 2029
Siap Dukung Prabowo di Pilpres 2029, Golkar Punya Keyakinan Ini
prabowo menteri
Prabowo Sudah Dikibuli Menteri Kabinet Merah Putih?
Sengketa Lahan SMANSA Bandung, KDM Curigai Hal Ini
Sengketa Lahan SMANSA Bandung, KDM Curigai Hal Ini
Program dakocan
Program Dakocan Cirebon Targetkan Penerbitan KIA 62 Persen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming Inter Milan vs AC Milan Selain Yalla Shoot di Semifinal Coppa Italia Leg 2

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
ASN jakarta wajib naik angkutan umum
Pergub Terbaru, ASN Jakarta Wajib Naik Angkutan Umum Tiap Rabu!
bukalapak defisit
Bukalapak Defisit Rp 10 Triliun, BEI Pertanyakan Keputusan Buyback Saham

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.