Mozaik Ramadhan

Viral Pulau Poto Kepri Dipatok China, Dijual ke Asing?

Bagikan

KEPRI, TM.ID: Viral di media sosial video yang memperlihatkan Pulau Poto di Kecamatan Bintan Pesisir, Kepulauan Riau (Kepri) dipasangi tanda patok bertuliskan China.

Tak hanya itu, pulau itu viral kembali setelah terlihat ada bendera dan patok bertulis China.

Pada videonya, menampilkan tanah di Pulau Poto dipasangi patok beton dan dipasangi besok patok berkasara China. Selain itu, ada bendera bertuliskan China.

BACA JUGA: Tiga Pelaku Pencurian Besi Proyek KCJB Diamankan Polres Bandung

Masyarakat setempat menaruh dugaan, pulau tersebut telah dijual ke asing. Isu ini telah berkembang pada masyarakat Bintan.

Terkait hal ini , dijawab oleh Kepala BPN Bintan, Benny Ryanto soal kepemilikan di Pulau Poto ini. Benny mengatakan, tanah itu dimiliki oleh dua perusahaan dan masyarakat.

Benny menyebut, sampai saat ini belum ada pengajuan peralihan lahan dari PT Hansa Mega Perkasa (HMP) dan PT Mempadi Manggala Jaya (MMJ) dan masyarakat sekitar.

“Sampai saat ini belum ada pengajuan perubahan atau peralihan. Status tanahnya masih dimiliki dua perusahaan dan masyarakat setempat,” ucap Benny, dikutip pada Sabtu (6/5/2023).

“Kalau patok beton berbahasa China saya tidak tahu pastinya. Tapi informasi beredar sudah dapat. Tapi akan kami telusuri. Jadi langka kita nanti terlebih dahulu mengumpulkan data dulu terkait isu di lapangan,” tandasnya.

BACA JUGA: Amerika Desak China Transparan Soal Kebocoran Laboratorium Covid-19

(Saepul/Dist)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Dedi Mulyadi Puncak Bogor Banjir
Dedi Mulyadi Singgung Kawasan Beton Puncak Bogor Pemicu Banjir: Evaluasi Tataruang!
tilang syariah (4)
Korlantas Klarifikasi soal Viralnya Tilang Syariah
FC Copenhagen Chelsea
Prediksi Skor FC Copenhagen vs Chelsea Conference League 2024/2025
Witgita Indah Rosayu Gimi Hijab
Witgia Indah Rosayu, Sosok Inspiratif di Balik Suksesnya Gimi Hijab
Hotman Paris Sidang
Hotman Paris Hadiri Sidang, Tampil Nyentrik dengan Pengawalan 9 Bodyguard
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Cerita 1001 Malam: Kisah Abu Nawas Ditipu Tabib Palsu Berakhir Plot Twist

4

Dirut bank bjb Mundur, Begini Tanggapan Dedi Mulyadi

5

Orang dengan Gangguan Mental Apakah Boleh Puasa?
Headline
Wali Kota Bekasi
Dedi Mulyadi Tegur Wali Kota Bekasi yang Ngungsi ke Hotel Saat Banjir
Kisah Abu Nawas
Cerita 1001 Malam: Kisah Abu Nawas Menjawab Pertanyaan Raja, "Allah Lagi Apa?"
Bentrok dengan Karyawan Wisata Hibisc Fantasy Puncak
Ratusan Pendukung Pembongkaran Bentrok dengan Karyawan Wisata Hibisc Fantasy Puncak
Real Sociedad Manchester United
Link Live Streaming Real Sociedad vs Manchester United Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.