Usia Dian Sastro Menginjak Kepala 4, Ini Film yang Pernah Ia Geluti

Umur Dian Sastro
(Instagram/@therealdisastr)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Aktris ternama Indonesia, Dian Sastro telah menunjukkan bakat aktingnya sejak usia 14 tahun.

Berikut 14 film terbaik yang pernah Dian Sastrowardoyo bintangi. Film-film tersebut mendapat rating tertinggi dan memberikan kontribusi tak terbantahkan dalam perkembangan industri film Indonesia.

1. Ada Apa dengan Cinta? (2002)

  • Rating IMDb: 7.7/10
  • Genre: drama, romantis, remaja
  • Peran: Cinta
  • Penghargaan: Pemeran Utama Wanita Terbaik Festival Film Indonesia 2004
  • Platform: Netflix

2. Pasir Berbisik (2001)

  • Rating IMDb: 7.6/10
  • Genre: drama
  • Peran: Daya
  • Penghargaan: Best Actress di Singapore International Film Festival dan Deauville Asian Film Festival 2002

3. Kartini (2017)

  • Rating IMDb: 7.6/10
  • Genre: biografi, drama, sejarah
  • Peran: Kartini
  • Platform: Netflix

4. Ada Apa Dengan Cinta? 2 (2016)

  • Rating IMDb: 7.2/10
  • Genre: drama, romantis
  • Peran: Cinta
  • Platform: Prime Video

5. Milly & Mamet: Ini Bukan Cinta & Rangga (2018)

  • Rating IMDb: 7.2/10
  • Genre: drama, romantis
  • Peran: Cinta
  • Platform: Netflix, Vidio

6. Aruna & Lidahnya (2018)

  • Rating IMDb: 7.1/10
  • Genre: komedi, drama
  • Peran: Aruna
  • Platform: Netflix

7. 7 Hari 24 Jam (2014)

  • Rating IMDb: 7.1/10
  • Genre: komedi, romantis
  • Peran: Tania
  • Pemain: Dian Sastrowardoyo, Lukman Sardi

8. The Night Comes for Us (2018)

  • Rating IMDb: 6.9/10
  • Genre: action, thriller
  • Peran: Alma
  • Platform: Netflix

9. Sri Asih (2022)

  • Rating IMDb: 6.9/10
  • Genre: pahlawan, drama
  • Peran: Dewi Api
  • Pemain: Dian Sastrowardoyo, Pevita Pearce, Reza Rahadian

10. 3 Doa 3 Cinta (2008)

  • Rating IMDb: 6.8/10
  • Genre: drama, romantis
  • Peran: Dona Satellt
  • Pemain: Dian Sastrowardoyo, Nicholas Saputra

11. Banyu Biru (2005)

  • Rating IMDb: 6.6/10
  • Genre: drama, romantis
  • Peran: Sula
  • Pemain: Dian Sastrowardoyo, Tora Sudiro, Slamet Rahardjo

12. Belahan Jiwa (2005)

  • Rating IMDb: 6.5/10
  • Genre: thriller, drama
  • Peran: Cempaka
  • Pemain: Dian Sastrowardoyo, Rachel Maryam, Nirina Zubir

BACA JUGA : Masa Lalu Keluarga Mertua Dian Sastro kembali Dibahas

13. Ungu Violet (2005)

  • Rating IMDb: 6.2/10
  • Genre: drama, romantis
  • Peran: Kalin
  • Penghargaan: Most Favourite Actress MTV Indonesia Movie Awards 2005

14. Guru-Guru Gokil (2020)

  • Rating IMDb: 6.2/10
  • Genre: komedi, drama
  • Peran: Nirmala
  • Pemain: Dian Sastrowardoyo, Gading Marten, Faradina Mufti.

Itulah 14 film terbaik yang Dian Sastro bintangi sejak usia remaja, seorang aktris Indonesia yang telah menorehkan prestasi gemilang dalam dunia perfilman.

Dengan bakat aktingnya yang luar biasa, Dian Sastrowardoyo berhasil menghidupkan karakter-karakter yang beragam dan memberikan kontribusi berharga dalam industri hiburan Indonesia.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
gibran mundur
Gibran Didesak Mundur, PSI Pasang Badan!
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
penyebab kolaps
Dialami Ricky Siahaan Sebelum Manggung, Apa Penyebab Kolaps?
Pengeroyokan oknum TNI
Oknum TNI dan PNS Diduga Kuat Terlibat Kasus Pengeroyokan Warga Serang
ijazah palsu jokowi (4)
Isu Ijazah Palsu Jokowi, Pakar: Mau Tidak Mau, Jalan Pembuktian Hanya Pengadilan
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.