Tips Merawat Kuku Panjang Agar Tetap Sehat

merawat kuku panjang
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Memiliki kuku panjang merupakan idaman sebagian dari wanita. Apabila kamu memiliki kuku panjang kamu perlu merawatnya, karena kuku seringkali kita pakai untuk melakukan aktivitas. Cara agar kuku kamu tetap terlihat bersih dan sehat cukup mudah.

Kamu bisa melakukannya sendiri di rumah. Kuku yang kotor akan memicu terjadinya kuman dan penyakit. Bisa saja kamu terkena diare dan uag bisa membjuat kulit kamu berjerawat.

Cara Merawat Kuku Panjang

Berikut merupakan cara perawatan kuku panjangmu agar selalu terlihat bersih dan sehat.

1. Menggunakan Pelembap 

merawat kuku panjang
(Web)

Merawat kuku panjang bisa menggunakan pelembap supaya tidak mudah kering dan juga rapuh. Sebaiknya kamu menggunakan pelembap kuku dan tangan yang terdapat vitamin E,C,olive oil, dan juga lemon agar kuku tersebut semakin kokoh. Gunakan pelembap yang mengandung antioksidan agar bisa menghilangkan noda pada kuku.

2. Melakukan Manikur

merawat kuku panjang
(Web)

Agar kuku kamu tetap sehat, kamu perlu merawat kuku panjang dengan melakukan manikur. Perawatan ini bisa bertujuan untuk merapikan kuku, merawat kulit kuku, kutikula dan membuat kulit akamu menjadi lembap. Sebaiknya kamu melakukan pearwatan ini dibarengi dengan memberi pijatan agar kuku terlihat relaks dan juga mengurangi ketegangan pada tangan kamu.

3. Memakan Makanan Nutrisi

merawat kuku panjang
(Web)

Jika kamu ingin merawat kuku panjang dengan sempurna kamu perlu mengkonsumsi makanan yang memiliki nutrisi yang kaya dengan vitamin, mineral, zat besi, kalsium dan antioksidan.

4. Merendam dengan Larutan Garam

merawat kuku panjang
(Web)

Kamu bisa merendam kuku kamu dengan larutan garam agar tetap putih dan bersih. Merendam tangan pada larutan air garam bisa membunuh bakteri yang ada pada kuku kamu. Langkah dan bahannya juga sangat mudh sekali.

5. Menjaga Kuku Tetap Kering

merawat kuku panjang
(Web)

Jika kuku kamu panjang, sebaiknya jangan terlalu sering memberi paparan kimai pada kuku. Karena bisa membuat kuku kamu menjadi rapuh. Apabila kamu ingin mencuci pakaian atau piring kamu bisa menggunakan sarung tangan khusus. Agar kuman tidak tumbuh pada kuku.

Itulah tips merawat kuku panjang yang bisa kamu lakukan sendiri di rumah. Pastikan juga kamu memoting kuku menggunakan alat khusus bukan dengan gunting rambut!

BACA JUGA: Pentingnya Merawat Gigi Sejak Dini!

(kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PAN dukung Dadang Supriatna Pilkada Kabupaten Bandung 2024
Manuver PAN di Pilkada 2024 Kabupaten Bandung
Prawira Harum Bandung Datangkan Pemain Timnas Chile
Resmi! Prawira Harum Bandung Datangkan Pemain Timnas Chile
Timnas Inggris
Prediksi Skor Inggris vs Slovakia di Babak 16 Besar Euro 2024
Arsan Makarin Hengkang Dari Persib
Arsan Makarin Hengkang Dari Persib
yamaha Y-AMT
Yamaha Kembangkan Teknologi Y-AMT, Selamat Tinggal Kopling Manual!
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

3

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Manchester United Incar Matthijs De Ligt Dari Bayern Munich
Headline
Nelayan Tewas Usai Tenggak
Dikira Miras, 4 Nelayan Tewas Usai Tenggak Isi Botol Temuan di Laut
Pilkada Jakarta 2024
Kaesang Gantikan Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta 2024?
Argentina Kalahkan Peru 2-0 di Copa America 2024
Lionel Messi Diparkir, Argentina Kalahkan Peru 2-0 di Copa America 2024
Manchester United Incar Matthijs De Ligt
Manchester United Incar Matthijs De Ligt Dari Bayern Munich